Telah Vaksin 28 Ribu Lansia, XL Axiata Perpanjang Sentra Vaksinasi Indonesia Bangkit
Sentra Vaksin Indonesia Bangkit sudah memberikan suntikan vaksin kepada 16.400 lansia dan 11.600 Non Lansia
Editor:
Nina Soraya
Warga yang ingin mengikuti vaksinasi wajib melakukan pendaftaran secara online melalui laman www.xlaxiata.co.id/indonesiabangkit dengan melengkapi validasi data pribadi serta verifikasi kondisi kesehatan calon peserta vaksin.
Sebelum dilakukan penyuntikan vaksin, peserta akan menjalani pengecekan kondisi fisik yang dilakukan secara standar kesehatan oleh pihak RSUI.
• Bupati Ketapang Keluarkan Surat Edaran Vaksinasi Covid-19 bagi ASN
Sentra Vaksinasi Indonesia Bangkit beroperasi Senin-Jumat (di luar hari libur), mulai pukul 08.00 WIB hingga 14.00 WIB setiap hari (kedatangan maksimal pukul 13.00 WIB).