Citizen Reporter
Ini Harapan Ketua Umum Terpilih HMI Komisariat Hukum Cabang Pontianak
impunan Mahasiswa Islam Komisariat Hukum Cabang Pontianak sukses menggelar Rapat Anggota Komisariat yang ke VI pada tanggal 26 – 27 Maret 2021.
Citizen Reproter
Kader HMI Komisariat Hukum Cabang Pontianak
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Himpunan Mahasiswa Islam Komisariat Hukum Cabang Pontianak sukses menggelar Rapat Anggota Komisariat yang ke VI pada tanggal 26 – 27 Maret 2021.
Rapat Anggota komisariat Merupakan Agenda tahunan yang selalu di laksanakan oleh Komisariat untuk menciptakan kepengurusan yang baru.
Zulpha Ardhitami Selaku Formatur/Ketua Umum terpilih pada RAK yang ke VI, mengatakan ini merupakan Amanah yang besar yang saya pikul dengan menaruh harapan agar Komisariat hukum dapat berkembang menjadi komisariat yang memiliki arah yang jelas dan memiliki struktur kepengurusan yang baik pula.
Zulfa juga Mengucapkan Terimakasih atas kepercayaan Kader-kader HMI Komisariat hukum yang telah memberikan Amanah menjadi Pimpinan Komisariat.
Ia berharap kepengurusan periode 2021-2022 ini bisa membentuk kesolidtan antar pengurus dan anggota HMI Komisariat Hukum Cabang Pontianak.
Ia menegaskan Pemimpin tanpa anggota dan kepengurusan lainnya tidak ada apa-apanya.
Kerja sama dan kekompakan serta komitmen ialah kunci untuk Memajukan sebuah organisasi ke arah yang lebih baik," tegasnya.
Insyaallah dengan niat yang baik akan mendapatkan hal yang baik pula.
Yakinkan dengan Iman Usahakan dengan Ilmu Sampaikan dengan amal. Ucapnya.
Sementara Itu Fajar Anggreswari Selaku ketua Umum Sebelumnya Mengatakan ucapan selamat kepada Zulpha Ardhitami semoga bisa mengemban Amanah dengan baik dan tetap Semangat. “Ucapny”
Roda kepemimpinan harus tetap berputar, Regenerasi harus tetap ada guna merawat sebuah organisasi.
Saya yakin Komisariat Hukum akan lebih baik kedepannya di bawah kepemimpinan Adinda Zulpha Ardhitami, Tanamkan di dalam hati Motto HMI Yakin Usaha Sampai, Pantang Menolak Tugas Pantang Tugas Tak Selesai," tutupnya. (*)
HMI Komisariat Hukum Cabang Pontianak
Citizen Reporter
HMI Pontianak
Mahasiswa
Mahasiswa Islam
Himpunan Mahasiswa Islam
doymelano
Ridhoino Kristo Sebastianus Melano
tribun pontianak
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID
Berita Terkini Pontianak
Kedua Kalinya Uskup Agung Pontianak Mgr Agustinus Agus Dapatkan Anugrah Award untuk Leadership |
![]() |
---|
Uskup Agung Pontianak Mgr Agustinus Agus Ungkapkan Rendah Hati Harus Ditunjukkan dengan Perbuatan |
![]() |
---|
Sekolah Negeri Tempat Belajar Keberagaman |
![]() |
---|
OMK Paroki Maria Ratu Pencinta Damai Pontianak Kunjungi Stasi Santa Clara dan Fransiskus Asisi |
![]() |
---|
PMKRI Pontianak Adakan Forest Tourism Hutan Albazia dengan Protokol Kesehatan Ketat |
![]() |
---|