Pernah Terdata, Apakah Sekarang Lansia Tak Dapat Bansos?

Bukan diganti, kemungkinan karena ada data yang masih belum lengkap atau masih menggunakan data lama yang belum diupdate sehingga belum bisa dibayarka

TRIBUNFILE/YOUTUBE
Lansia 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Halo Bun, kami lansia pengen tanyakan kepada yang berwewenang, masalah bansos yang diganti BLT, dulu kami masih menerima bansos, tapi sekarang ganti BLT setelah kami tanya pak RT katanya tidak dapat, jadi bagaimana nasib kami yang tinggal di GG. Pisang Jeruju.

Terima kasih

08575438xxxx

Halo, terima kasih atas pertanyaan yang sudah diberikan kepada kami.

Bukan diganti, kemungkinan karena ada data yang masih belum lengkap atau masih menggunakan data lama yang belum diupdate sehingga belum bisa dibayarkan.

Lantamal XII Pontianak Berangkatkan 3 Truk Bansos Korban Gempa di Sulawesi Barat

Dan sekarang sedang perbaikan data harap bersabar menunggu. Karena Kementerian Sosial juga baru saja mengirimkan informasi ada tambahan kuota tahap 3 dan sekarang sedang diproses.

Darmanelly

Kepala Dinas Sosial Kota Pontianak. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved