Liga Inggris

SUSUNAN Pemain Manchester United Vs Fulham Malam Ini di Liga Inggris, Misi MU Puncaki Klasemen

Manchester United sendiri bakal mengusung misi kemenangan guna kembali memuncaki klasemen Liga Inggris.

Editor: Zulkifli
.
Striker Manchester United Inggris Marcus Rashford (tengah) merayakan dengan gelandang Portugis Manchester United Bruno Fernandes (kiri) dan striker Manchester United Prancis Anthony Martial (kanan) setelah mencetak gol ketiga mereka selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Sheffield United dan Manchester United di Bramall Lane di Sheffield, Inggris utara pada tanggal 17 Desember 2020. PETER POWELL / POOL / AFP (PETER POWELL / POOL / AFP) 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Manchester United bakal mengeluarkan kekuatan penuh untuk megamankan poin pada lanjutan Liga Inggris Kamis 21 Januari 2021 pukul 03.15 WIB malam ini.

Laga Fulham vs Manchester United berlangsung di Craven Cottage, Live Mola TV.

( Link Streaming dan update klasemen dapat diakses dalam artikel ini )

Pelatih tim tamu Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer membahas determinasi yang dimiliki oleh Bruno Fernandes.

Bintang Manchester United, Bruno Fernandes, telah resmi sejajar dengan Cristiano Ronaldo dalam hal koleksi gelar Pemain Terbaik Bulanan di Liga Inggris.

Bruno Fernandes dinilai memiliki kebulatan tekad yang tinggi setiap dipercaya turun di atas lapangan hijau.

Tingginya kebulatan tekad yang dimiliki Bruno Fernandes hingga membuat Ole Gunnar Solskjaer terkesan.

Ia mengaku bahwa pergerakan Bruno Fernandes di setiap Manchester United bertanding selalu tak kenal lelah untuk berhenti berlari.

Baca juga: UPDATE Klasemen Liga Inggris Usai Laga Manchester United Vs Liverpool Tadi Malam

Seperti yang dilakukan dalam pertandingan terakhir ketika Manchester United bermain imbang dengan tuan rumah Liverpool.

“Penampilannya sangat bagus, dia baru saja terpilih sebagai Player of the Month. Dia tidak lelah, tidak. Tidak ada kesempatan," kata Bruno Fernandes dikutip dari laman resmi Manchester United.

"Dia salah satu pemain yang berlari dan menutupi tanah di setiap pertandingan. Dia sangat pandai dalam pemulihan, sangat pandai mengisi ulang tenaganya.

"Jika dia mencetak gol dengan tendangan bebasnya [Anfield]. Dia memiliki peluang tembakan ketika Luke memberikan umpan silang, jika masuk dia akan dipuji sebagai pemain terbaik di Liga Premier.

"Sejak dia masuk dia benar-benar luar biasa. Tidak, dia tidak lelah. Jika saya bertanya kepadanya, sama sekali tidak ada kemungkinan dia akan mengatakan dia lelah," lanjut Solskjaer.

Pelatih asal Norwegia ini juga memiliki harapan agar Bruno Fernades kembali mencetak gol bagi Manchester United.

Playmaker asal Portugal ini terakhir kali membuat gol yakni ketika Manchester United mengalahkan Aston Villa 2-1, November lalu.

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved