Liga Italia

Susunan Pemain AC Milan Vs Juventus Malam Ini di Liga Italia, Berharap Aksi Ibrahimovic dan Ronaldo

AC Milan hebatnya beberapa laga terakhir berhasil keluar situasi tekanan dan menunjukan mental juara.

Penulis: Zulkifli | Editor: Zulkifli
SportsInd
Big match Seria A Italia Milan Vs Juventus, Kamis 7 Januari 2021 dini hari nanti. 

Sementara Zlatan duduk diperingkat 4 dengan koleksi 10 gol.

Sayang Ibra harus menepi beberapa laga akibat cidera.

Duel ini pun seakan menjadi pembuktian siapa yang paling tajam, Ibrahimovic atau Ronaldo ? 

Lantas bagaimana kabar Ibrahimovic ?

Dikutip dari Tribunnews yng melansir laman Football Italia, sederet pemain pilar andalan Rossoneri dipastikan absen dalam laga kali ini.

Pertama ialah Sandro Tonali dipastikan absen setelah mendapatkan kartu merah di laga melawan Benevento.

Pemain berusia 20 tahun itu mendapatkan hukuman satu laga.

Kedua ialah Zlatan Ibrahimovic, meskipun proses pemulihan cederanya berlangsung cepat, namun Pioli diprediksi enggan mengambil riisko.

Ibra dikabarkan baru bisa membela panji Rossoneri di laga melawan Cagliari 18 Januari mendatang.

Ketiga, pemain yang dipastikan absen ialah Ismael Bennacer.

Cedera yang dialami pemain 22 tahun tersebut membuatnya absen untuk kurun waktu yang lama.

Nama terakhir ialah Matteo Gabbia. deputi dari Kjaer dan Romagnoli itu mengalami cedera serius dan diprediksi baru bisa pulih berbarengan dengan Zlatan Ibrahimovic.

Layak ditunggu bagaimana Stefano Pioli menyiasati pasukannya yang banyak dihantam badai cedera.

Baca juga: KLASEMEN Liga Italia Terkini dari Hasil Inter Vs Crotone, Lautaro Martinez Dkk Gusur AC Milan

Standings provided by SofaScore LiveScore
sofa_embed('sofa-standings-embed-33-32523', window);

Prediksi Susunan Pemain AC Milan Vs Juventus

Prediksi Susunan Pemain AC Milan vs Juventus
AC Milan Predicted XI (4-2-3-1): Gianluigi Donnarumma; Diogo Dalot, Alessio Romagnoli, Simon Kjaer, Davide Calabria; Franck Kessie, Sandro Tonali; Brahim Diaz, Hakan Calhanoglu, Ante Rebic; Rafael Leao.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved