Liga Champions

TERBARU HASIL Drawing Liga Champions & Hasil Undian Liga Europa 2020 - 2021 Malam Ini 14 Desember

Waktu drawing Liga Champions berlangsung sekitar pukul 18.00 WIB atau pukul 12.00 waktu setempat di Nyon, Swiss.

Penulis: Syahroni | Editor: Syahroni
UEFA.COM
UPDATE Tim Lolos Babak 16 Besar Liga Champions. 

Juventus (Italia, Grup G)

Paris Saint-Germain (Prancis, H)

Tim-tim non-unggulan:

Atletico Madrid (Spanyol, Grup A)

Borussia Moenchengladbach (Jerman, Grup B)

Porto (Portugal, Grup C)

Atalanta (Italia, Grup D)

Sevilla (Spanyol, Grup E)

Lazio (Italia, Grup F)

Barcelona (Spanyol, Grup G)

Berikut daftar tim unggulan dan non-unggulan di 32 besar Liga Europa musim 2020-2021:

Tim Unggulan (Seeded Teams)

- Arsenal (Inggris)
- Tottenham Hotspur (Inggris)
- Leicester City (Inggris)
- Manchester United (Inggris)
- AC Milan (Italia)
- Napoli (Italia)
- AS Roma (Italia)
- Ajax Amsterdam (Belanda)
- Club Brugge (Belgia)
- Dinamo Zagreb (Kroasia)
- Hoffenheim (Jerman)
- Shakhtar Donetsk (Ukraina)
- Villarreal (Spanyol)
- Bayer Leverkusen (Jerman)
-Rangers (Skotlandia)
-PSV Eindhoven (Belanda)

Tim Non-unggulan (Unseeded Teams)

- Red Star Belgrade (Serbia)
- Dynamo Kiev (Ukraina)
- Krasnodar (Rusia)
- Olympiacos (Yunani)
- RB Salzburg (Austria)
- Young Boys (Swiss)
- Molde (Norwegia)
- Slavia Praha (Republik Ceko)
- Benfica (Portugal)
- Granada (Spanyol)
- Real Sociedad (Spanyol)
- Sporting Braga (Portugal)
- LOSC Lille (Perancis)
- Maccabi Tel Aviv (Israel)
- Antwerp (Belgia)
- Wolfsberger (Austria)

Link drawing babak 16 besar Liga Champions dilanjutkan undian babak 32 besar Liga Europa 2020-2021:

LINK YouTube

Link Hasil Drawing UCL

Link Hasil Drawing EUROPA

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved