KUNCI JAWABAN Soal Ulangan PAS / UAS Semester Ganjil SD Kelas 5 Tema 2 Udara Bersih bagi Kesehatan

Inilah pembahasan soal dan jawaban Latihan UAS dan PAS untuk siswa kelas 5 SD Tema 1 tentang Udara Bersih bagi Kesehatan

Penulis: Dhita Mutiasari | Editor: Dhita Mutiasari
istimewa
Buku tematik SD Tema 2 Kelas 5. 

5.      Bentuk Tanggung jawab dirumah yaitu, kecuali ….

a.    Membersihkan kamar tidur

b.    Membantu ibu mencuci piring

c.    Tidak menegrjakan PR

d.    Menjaga adik ketika ibu sedang memasak

6.      Dibawah ini, yang merupakan kalimat tanya yang menunjukkan sebab akibat adalah …

a.    Kapan terjadi kecelakaan tersebut?

b.    Bagaimana posisi Beni terjatuh dari sepeda?

c.    Apa yang menyebabkan beni terjatuh dari Sepeda?

d.    Siapa yang menolong Beni ketika terjatuh?

7.      Dibawah ini, yang marupakan kalimat tanya yang menunjukkan waktu kejadian adalah …

a.    Kapan terjadi kecelakaan tersebut?

b.    Bagaimana posisi Beni terjatuh dari sepeda?

c.    Apa yang menyebabkan beni terjatuh dari Sepeda?

d.    Siapa yang menolong Beni ketika terjatuh?

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved