Belajar dari Rumah

Soal Jawaban TVRI Kelas 4-6 SD Kamis 17 September 2020 Soal Jawaban TVRI Kelas 1-3 SD Kamis Hari Ini

Sebagai pengganti sekolah tatap muka, pemerintah membuat berbagai program satu diantaranya Belajar dari Rumah TVRI.

Editor: Syahroni
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/Marlen Sitinjak
Murid SD di Kota Pontianak Belajar dari Rumah. 

3. Ceritakan pengalamanmu, alat transportasi apa saja yang pernah kamu gunakan?

Diantara kendaraan yang pernah kamu coba, manakah yang paling berkesan dan sertakan alasannya!

Jawab

Jawaban soal  1

Tabel 1

Simbol rambu-rambu lalu lintas.
Simbol rambu-rambu lalu lintas. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ISTIMEWA)

Tabel 2

Simbol rambu-rambu lalu lintas.
Simbol rambu-rambu lalu lintas. (TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ISTIMEWA)

Jawaban soal 2

Hal- hal yang boleh dan tidak boleh dilakukan ketika kita sedang mengendarai kendaraan darat diantaranya:

Yang tidak boleh dilakukan

- Bermain handphone

- Tidak memakai helm

- Tidak membawa kelengkapan surat kendaraan

- Melanggar rambu lalu lintas

- Memacu kendaraan dengan kecepatn tinggi

- Menggunakan lajur kanan

Sumber: TribunnewsWiki
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved