Ustadz Abdul Somad Tulis Kisah Muslimah Hamil Palestina Jadi Ajang Taruhan Tentara Israel
Mereka pun main taruhan, apakah janin itu laki-laki atau perempuan. Mereka robek perut itu dengan bayonet. Syaikh Abdul Karim pun menangis.
Penulis: Marlen Sitinjak | Editor: Marlen Sitinjak
"MENANTI HELI BERSAMA BUYA SATTAR
Dari Merangin ke Kuala Tungkal (Provinsi Jambi), sesaat sebelum heli tiba, sempat menggali pengalaman Buya Sattar (Syaikh Abdussattar). Tidak terlalu formal, terasa santai.
Buya Sattar bercerita, "Saya di Makkah dari tahun 1975 hingga 1985. Belajar di Qismul-Hadits dan Halaqah di Masjidil-Haram. (Selengkapnya baca pada gambar, swipe ke kiri) " tulis Ustaz Abdul Somad, Jumat (12/10/2018) siang WIB.
Berikut tulisan lengkap Ustaz Abdul Somad di-screenshot dari akun Instagram @ustadzabdulsomad:







Netizen pun sangat terharu membaca postingan sang Ustadz. Doa dan harapan agar UAS tetap sehat pun terus mengalir.
@ahmad_huzil: Subhanallah... pertemuan antar ulama yg selalu di idam2kan.. jgn kan para ulama..sya masyarakat awam pun ingin sekali bertemu para ulama2 indonesia..
@ayoe_szein: Masya Allah
@rizzkyadisetiawan: MsyaAllah
@udy_udyssey: MasyaAlloh tabaroqalloh
@ghatfan_dr: Semoga ustadz selalu dalam lindungan Allah.. Aamiin
@safta_sefriyandi: Masyaallah sehat terus ya @ustadzabdulsomad
@nila7767: Masya ALLAH...
@_dsyi_: Masya Allah... semoga Allah selalu menjaga dan memberikan kesehatan kepada beliau (Buya Sattar) dan kepada Tuan Guru Ustad Abdul Somad. Aamiin yaa Rabb
@wisnuwatiericka: Sama ustadz...saya pun menitikkan air mata yg tak dpt terbendung...banyak pelajaran dan kisah yg bagus utk dipetik sbg contoh yg hrs nya bisa kita semua lakukan...Ya Alloh..berikan kesehatan utk UAS...agar generasi muda Indonesia bisa belajar banyak dr UAS...Aamiin Ya Rabb
@muhammad_mutawally_asshidiqiy: KH. Abdul Satar Shalih adalah pimpinan pondok dimana saya belajar yaitu Pondok Pesantren Syekh Maulana Qori, di desa Titian Teras, Merangin Jambi, Pesantren Kedua tertua di Kabupaten Merangin, telah mencetak beribu ribu orang besar beriman dan berilmu, Alhamdulillah ini berkah dr ilmu Yg beliau dan do'a dr beliau Buya Abdul Satar Shalih dan para ustaz ustaz disana, Semoga beliau sehat selalu dan diberikan kesembuhan segera, dan buat ustazd Abdul somad doa yg sma, semoga Allah sllu jga beliau dlm mengembangkan dan mengokoh kan persatuan antar sesama muslim dan umat beragama lainnya, aamiin