Asian Games 2018

LIVE STREAMING Hong Kong vs Palestina Babak II Sedang Berlangsung, Palestina Unggul

Link Live streaming Hong Kong vs Palestina Babak II sedang berlangsung. Palestina sementara unggul di babak I dengan skor 1-0.

Editor: Agus Pujianto
Vidio.com
Timnas Hong Kong vs Timnas Palestina di Asian Games 2018 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, JAKARTA - Link Live streaming Hong Kong vs Palestina Babak II sedang berlangsung.

Palestina sementara unggul di babak I dengan skor 1-0.

Laga kedua tim nasional di Asian Games ini bisa disaksikan di link berikut ini:

LIVE STREAMING Hong Kong vs Palestina

Pertandingan sepakbola Asian Games 2018 Grup A antara Timnas Hong Kong U-23 vs Timnas Palestina U-23 digelar di Stadion Patriot Chandrabaga, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (17/08) mulai pukul 16.00 WIB.

Kedua tim sama-sama menargetkan kemenangan di laga ini guna memuluskan langkah ke babak berikut.

Baca: LINK LIVE STREAMING Timnas U-23 Indonesia vs Laos di SCTV Pukul 18.30 WIB, Hadirkan Mimpi Buruk!

Baca: Indonesia Vs Laos (LIVE): Prediksi, Head to Head dan Link Live Streaming

Palestina kini memimpin klasemen Grup A dengan nilai tujuh hasil dari dua kali menang dan sekali imbang.

Terbaru mereka menang 2-1 atas Indonesia pada hari Rabu (15/8) malam WIB.

Hong Kong tak kalah mentereng.

Mereka menyapu bersih dua pertandingan awal Grup A, masing-masing dengan mencukur Laos 3-1, dan mengalahkan Taiwan atau China Taipeh dengan skor telak 4-1.

Mereka berada di posisi kedua klasemen dengan nilai 6, tapi memiliki satu pertandingan lebih dibanding Palestina

5 Pertandingan Terakhir Hong Kong

15.08.18, Asian Games Hong Kong vs China Taipeh 4 – 0

10.08.18, Asian Games Laos vs Hong Kong 1 – 3

Baca: Jadwal Liga Spanyol Akhir Pekan Ini! Barcelona vs Alaves, Real Madrid vs Getafe Live di SCTV

Baca: Prediksi Timnas U-23 Indonesia vs Laos Asian Games 2018, Tonton Live Streamingnya Disini

23.07.17, Kejuaraan AFC U-23 China Taipeh vs Hong Kong 0 – 4

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved