Puteri Indonesia
Puteri Indonesia Jawa Barat Posting Pesan Ini 5 Jam Sebelum Malam Puncak
Tria Devita mem-posting pesan tersebut empat jam sebelum malam puncak pemilihan Puteri Indonesia 2018, Jumat (9/3/2018) malam.
Penulis: Marlen Sitinjak | Editor: Marlen Sitinjak
TRIBUNPONTIANAK.co.id/Marlen Sitinjak
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - "Hari ini telah tiba, apapun hasilnya. Kami 39 finalis sudah berusaha semaksimal mungkin untuk menjadi yang terbaik. Bismillah untuk malam ini. Terimakasih saya ucapkan yang tak terhingga untuk seluruh pihak yang telah mendukung dan membantu saya dalam menjalani masa persiapan hingga hari ini," tulis Puteri Indonesia Jawa Barat 2018, Tria Devita di akun Instagram miliknya, @tria_devita.
Baca: Puteri Indonesia DKI Jakarta 1 Aura Febryannisa, Cantiknya Kebangetan!
Tria Devita mem-posting pesan tersebut sekitar lima jam sebelum malam puncak pemilihan Puteri Indonesia 2018, Jumat (9/3/2018) malam.
Mojang Bandung ini pun menyertakan fotonya yang tampak begitu anggun.
Netter pun ramai-ramai mendukung Devita di ajang paling prestisius kaum hawa ini.
"Semangaaattt Jawa barattt!!" tulis pemilik akun @prasetio_ap:
@vidialstar: Semangat teh, pokonya apapun hasilnya jabar tetep kahiji @tria_devita
@teohanif: Semangattttt neng @tria_devita do the bestttttt
@rudi_s97: Spirit geulis
@ilhammnabil: Semangat teteh kuhhkebanggaan garut
@efes.shop: Semangat geulis, moga di berikan hasil terbaik..
Ajang kontes kecantikan bertajuk Puteri Indonesia 2018 akan diselenggarakan, Jumat (9/3/2018) malam ini mulai pukul 20.00WIB, di Jakarta.
Satu dari 39 finalis dari seluruh Tanah Air yang telah diaudisi di 34 provinsi mulai dari akhir 2017 hingga awal Februari 2018, akan dinobatkan sebagai Puteri Indonesia 2018.
Klik Link Live Straming Malam Puncak Pemilihan Puteri Indonesia 2018
Berikut Daftar Nama 39 Finalis Puteri Indonesia 2018:
Pulau Sumatera
- Aceh: Nadia Puspa Dewi
- Sumatera Utara: Sri Bunga Rizky
- Sumatera Barat: Resti Asda
- Riau: Firsi Alda Feligia
- Kepulauan Riau: Yessy Fouryana
- Jambi: Amalia Soleha S
- Sumatera Selatan: Berliana Permatasari
- Bangka Belitung: Sonia Fergina
- Bengkulu: Wita Ayu Aflida
- Lampung: Shafira Bella
Pulau Jawa
- DKI Jakarta 1: Aura Febryannisa
- DKI Jakarta 2: Asti Wulan
- DKI Jakarta 3: Mellisa Fourtina
- DKI Jakarta 4: Jesslyn
- DKI Jakarta 5: Agnes Tifani
- DKI Jakarta 6: Karina Basrewan
- Banten: Vania Fitryanti
- Jawa Barat: Tria Devita
- Jawa Tengah: Kidung Paramadita
- D.I Yogyakarta: Dilla Fadiela
- Jawa Timur: Alshya Sekar
Pulau Bali & Nusa Tenggara
- Bali: Mira Cynthia Dewi
- Nusa Tenggara Barat: Baiq Lukita Kirana
- Nusa Tenggara Timur: Melati Kirana
Pulau Kalimantan
- Kalimantan Barat: Wilda Octaviana
- Kalimantan Selatan: Putri Intan
- Kalimantan Tengah: Episcia Puspita Lautt
- Kalimantan Timur: Cahaya Nur Hikmah
- Kalimantan Utara: Desti Ayu
Pulau Sulawesi
- Sulawesi Selatan: Adlina Nadhilah
- Sulawesi Barat: Humaira Husnul
- Sulawesi Tenggara: Diviayu Wulandari
- Sulawesi Tengah: Sinar Wulandari
- Sulawesi Utara: Stevany carolin
- Gorontalo: Stephanny Sutedjo
Pulau Indonesia Timur
- Maluku: Leinda Wattimena
- Maluku Utara: Fifiyana A Yusuf
- Papua Barat: Liberty Chelsea
- Papua: Yuli Fonataba
Baca: 4 Mantan Puteri Indonesia yang Tak Jadi Artis, Profesinya Keren-Keren Lho
Satu di antara finalis yang berpeluang menjadi Puteri Indonesia 2018 adalah Tria Devita.
Ia merupakan Puteri Indonesia Jawa Barat 2018 yang memiliki segudang prestasi.
Mau tahu seperti apa kecantikan Tria Devita? Berikut kami tampilkan beragam pose Tria Devita dilansir dari Instagram miliknya, @tria_devita.
Yuk! Follow Akun Instagram @tribunpontianak Berikut Ini:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/tria-devita_20180309_201714.jpg)