Kecelakaan di Sanggau

BREAKING NEWS (VIDEO): Truk Tabrakan dengan Sepeda Motor di Depan Kantor Bupati

Akibat kecelakaan itu, pengendara sepeda motor langsung dilarikan ke RSUD Mt H Djaman Sanggau karena mengalami luka-luka.

Penulis: Hendri Chornelius | Editor: Jamadin

Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Hendri Chornelius

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jl Jenderal Sudirman (depan kantor Bupati Sanggau) antara dum truk dengan sepeda motor Honda Revo KB 5828 DD, Kamis (15/6/2017).

Akibat kecelakaan itu, pengendara sepeda motor langsung dilarikan ke RSUD Mt H Djaman Sanggau karena mengalami luka-luka.

Pantauan di lapangan akses jalan sempat mengalami kemacetan, namun tidak berlangsung lama. Petugas Kepolisian pun langsung mendatangi TKP. .

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved