SPBU Jalan Prof M Yamin Terpantau Ramai

Bagi pengendara yang berada di sekitar wilayah Kota Baru, dapat mengisi bahan bakar Pertamax karena tidak terlihat antrean panjang di SPBU tersebut.

Editor: Rizky Zulham
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/NICKO ARDINATA
Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Jalan Prof M Yamin Kota Baru terpantau ramai, Senin (19/12/2016) sekitar pukul 22.20 WIB. 

Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Nicko Ardinata

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Jalan Prof M Yamin Kota Baru terpantau ramai, Senin (19/12/2016) sekitar pukul 22.20 WIB.

Hal ini terlihat dari antrean pengendara sepeda motor hingga ke ruas jalan raya.

Antrean panjang tersebut berada pada pengisian bahan bakar Premium.

Baca: BBM di Sejumlah SPBU Sekadau Kosong, Ini Penyebabnya

Bagi pengendara yang berada di sekitar wilayah Kota Baru, dapat mengisi bahan bakar Pertamax karena tidak terlihat antrean panjang di SPBU tersebut. (mg1)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved