"Tipu KUA" Dua Pria Ini Palsukan Data Agar Bisa Nikah, Ini yang Terjadi Kemudian
Ayu mengaku, bahwa selama pacaran itu, dia cukup sering berhubungan badan

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Sosok Ayu Puji Astutik (23) dengan Muhammad Fadholi (21) baru-baru ini jadi sorotan masyarakat di Jember.
Meski sekilas terlihat sebagai pasangan yang normal, usut punya usut kelamin keduanya ternyata sejenis!
Adalah sosok Ayu Puji Astutik yang menjadi sorotan dalam kasus pernikahan sejenis.
Pernikahan Ayu dengan Fadholi, yang diduga sesama jenis ini terbongkar pada pertengahan September lalu.
Saat itu pihak KUA Kecamatan Ajung mendapat laporan bahwa istri Fadholi adalah seorang laki-laki.
Pasangan itu pun memberikan surat pernyataan bahwa memang sempat memalsukan data Ayu agar bisa menikah.
Berdasarkan surat pernyataan itulah, KUA Ajung melayangkan surat ke Pengadilan Agama Jember untuk membatalkan pernikahan keduanya.
(Baca: Gelar Workshop, BSN LPBI NU Ingatkan Bahaya Buang Sampah Sembarangan )
Karena meresahkan warga, mahligai pernikahan Ayu dan Fadholi ini pun menarik perhatian warga.
Melansir dari Tribun Batam, kehebohan yang dibuat pasangan sejenis ini akhirnya membuat aparat keamanan turun tangan.
-
Takut Perbuatan Zina, Kedua Orangtua Sepakat Nikahkan Siswa SD dengan Siswi SMP
-
Sule dan Naomi Zaskia Akan Segera Menikah? Ini Klarifikasi dari Sang Komedian
-
Dikabarkan Jalin Asmara dengan Roger Danuarta, Cut Meyriska Beri Isyarat Segera Menikah: Doakan!
-
Pedangdut Ovi Sovianti Berhasil Bujuk Suami Muallaf, 2 Bulan Kemudian Malah Pindah Agama
-
Pengantin Baru Dipisahkan Kematian karena Serangan Kanker, Kisah Cintanya Mengharukan