TAG
Fakta Kecelakaan Kerja Maut di PLTU Sukabangun
-
Korban meninggalkan seorang istri, Riska Katika Putri, dan seorang anak laki-laki berusia lima tahun.
2 jam lalu
-
Priyono menambahkan para pekerja yang menjadi korban terdaftar sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan.
11 jam lalu
-
Terkait detail kejadian kecelakaan kerja di PLTU Sukabangun, ia mengaku hingga kini pihaknya belum memperoleh informasi secara lengkap.
1 hari lalu
-
Dua meninggal dunia, sementara dua lainnya mengalami luka serius dan hingga Rabu malam masih menjalani perawatan medis.
1 hari lalu
-
Ia termasuk dalam empat pekerja yang menjadi korban dimana dua di antaranya berinisial J (35) dan R (32) meninggal.
1 hari lalu
-
Dari kesaksiannya, ia menegaskan kalau peristiwa yang menewaskan dua rekannya tersebut bukan disebabkan oleh jatuhnya pekerja ke dalam cerobong.
1 hari lalu
-
Empat pekerja dilaporkan menjadi korban dalam kecelakaan kerja itu, dua di antaranya meninggal dan dua lainnya mengalami luka serius.
1 hari lalu