Denmark Open 2025

Live Hasil Jonathan Christie vs Alex Lanier Semifinal Denmark Open 2025, Duel Ranking BWF 6 vs 7

Jonatan Christie lolos ke Semifinal setelah menang dramatis atas Li Shifeng (21-18, 21-23, 21-17).

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/Kolase PBSI/Olympic.com
DENMARK OPEN 2025 - Wakil Indonesia Tunggal Putra, Jonathan Christie vs wakil Prancis, Alex Lanier di Semifinal Denmark Open 2025 di Jyske Bank Arena, Odense, Denmark pada Sabtu 18 Oktober 2025. Cek link live streaming laga disini. 

Ringkasan Berita:Jonathan Christie saat ini berada di ranking 6 BWF dunia sedangkan Alex Lanies ranking 7 BWF.
 

 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Wakil Indonesia Tunggal Putra, Jonathan Christie akan menghadapi wakil Prancis, Alex Lanier di Semifinal Denmark Open 2025 hari ini.

Duel panas itu akan berlangsung di Jyske Bank Arena, Odense, Denmark pada Sabtu 18 Oktober 2025.

Jonatan Christie lolos ke Semifinal setelah menang dramatis atas Li Shifeng (21-18, 21-23, 21-17).

Pebulutangkis 28 tahun itu bermain selama 89 menit dengan ketenangan dan kesabaran di bawah tekanan Li Shifeng yang merupakan ranking 4 BWF dunia saat ini.

Jo Christie saat ini menjadi unggulan ke-4 turnamen.

Namun ia hari ini harus menghadapi Alex Lanier.

Alex Lanies saat ini ranking 7 BWF dunia.

Jadwal Jam Tayang Semifinal Denmark Open 2025 Live TV Sabtu Lengkap Sisa Pemain Unggulan

Ia berhasil menang telak atas Lakshya Sen (21-9, 21-14) hanya dalam 44 menit.

Gaya bermain agresif milik Alex akan jadi tantangan bagi Christie yang tenang dan sabar.

Head-to-Head

Belum ada pertemuan resmi di level senior BWF

Pertemuan ini menjadi duel perdana mereka di turnamen besar

Prediksi Skor

Jonatan Christie 2–1 Alex Lanier

Live Hasil 16 Besar Denmark Open 2025 Hari Ini Update Sisa Wakil Indonesia Bertahan

Jadwal Semifinal Denmark Open 2025 Lengkap

Cek jadwal lengkap disini

Catatan: Jadwal pertandingan bisa berubah tergantung durasi laga sebelumnya.

Update hasil dan skor pertandingan Denmark Open 2025 

Live Score 

Live Streaming

- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved