Timnas Indonesia

BOCORAN Skuad Indra Sjafri Hadapi SEA Games 2025 Misi Pertahankan Gelar Juara dan Medali Emas

Cabang Sepak Bola Putra, Timnas U23 Indonesia berpredikat juara bertahan dengan perolehan medali emas pada edisi 2023.

Editor: Hamdan Darsani
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/Instagram @indrasjafri_coach
INDRA SJAFRI - Indra Sjafri akan memimpin pasukan Skuad Garuda Muda pada ajang SEA Games 2025. 

Grup A beranggotakan 3 tim, sedangkan grup B dan C dihuni oleh masing-masing 4 tim.

Tiga juara grup dan satu runner-up terbaik akan melaju ke babak semifinal untuk menentukan kembali perebutan medali emas, perak, dan perunggung.

Timnas U23 Indonesia sendiri diprediksi bakal masuk pot unggulan karena berstatus sebagai juara bertahan.

Sementara tim finalis edisi 2023 sekaligus tuan rumah, Thailand, bakal otomatis berada di pot unggulan dan menempati grup A.

Pot unggulan lainnya bakal dihuni oleh Vietnam sebagai tim peroleh medali perunggu pada edisi terakhir.

Masing-masing tim yang diprediksi menempati pot unggulan tidak akan bertemu dalam satu grup penyisihan serupa. (*)

- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp

!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved