Berita Viral
DAFTAR Motor dan Mobil Resmi Dilarang Isi BBM Pertalite 1 November 2024 di SPBU Seluruh Indonesia
Daftar kendaraan mulai sepeda motor hingga mobil resmi dilarang isi BBM Subsidi Pertalite per 1 November 2024 di SPBU seluruh Indonesia.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut daftar kendaraan mulai sepeda motor hingga mobil resmi dilarang isi BBM Subsidi Pertalite per 1 November 2024 di SPBU seluruh Indonesia cek disini.
Adapun jenis motor dilarang isi pertalite dengan kapasitas mesin 250cc ke atas dan mobil dilarang isi pertalite dengan kapasitas mesin 1400cc.
Hal ini merujuk ke revisi Peraturan Presiden (Perpres) No. 191 Tahun 2014 tentang Penyediaan, Pendistribusian, dan Harga Jual Eceran BBM.
Revisi ini bertujuan untuk memastikan subsidi BBM tepat sasaran dan mencegah penyalahgunaan yang dapat merugikan anggaran negara.
Mengingat Pertalite sampai saat ini jadi BBM favorit masyarakat, karena harganya yang relatif terjangkau.
• RESMI Daftar 48 Perpres Siap Diteken Presiden Prabowo, Berlaku Mulai Kapan Cek Disini
Salah satu poin krusial dalam revisi ini adalah pembatasan jenis kendaraan yang dapat menggunakan Pertalite.
Sesuai dengan Pasal 3 (2) mengenai BBM Khusus Penugasan atau BBM Bersubsidi, kendaraan yang dilarang menggunakan Pertalite meliputi mobil dengan kapasitas mesin di atas 1.400 cc.
Sedangkan untuk motor dengan kapasitas mesin 150 cc ke atas.
Memang sampai saat ini, Kementerian Energi Sumber Daya Mineral belum mengeluarkan daftar resmi motor atau mobil apa yang tidak bisa lagi diisi dengan Pertalite.
Pertamina juga masih dalam tahap mendorong masyarakat pengguna Pertalite untuk mendaftarkan kendaraannya untuk dapat kode QR.
Tapi berlaku buat kendaraan roda empat saja, motor masih belum.
"QR Code Pertalite untuk kendaraan roda empat saja. Sejauh ini tidak ada rencana untuk motor," kata Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Heppy Wulansari dikutip dari Kompas.com.
Tapi untuk antisipasi, setidaknya para pemilik motor yang kapasitas mesinnya di atas 150cc bisa mulai mempersiapkan diri.
Jadi kalau sudah berlaku, sudah tidak lagi mengantre di antrean BBM bersubsidi.
Berikut Daftar Kendaraan Resmi Dilarang Isi BBM Pertalite setelah Perpres Disahkan
motor dilarang isi pertalite
mobil dilarang isi pertalite
BBM
Subsidi
SPBU
Pertamina
kendaraan
Pertalite
Solar
minyak
Bensin
Pertamax
| PERINTAH Upacara dan Kibarkan Bendera Merah Putih Besok Selasa 28 Oktober 2025 |
|
|---|
| TERGELINCIR! Bocoran Harga Emas dan Perak Besok 28 Oktober 2025 Hasil Prediksi Perdagangan Dunia |
|
|---|
| JURUS Purbaya Rekrut Hacker Lokal Jago IT untuk Benahi Sistem Pajak hingga Keamanan Siber |
|
|---|
| Bocoran Bisnis Baru Antam November 2025 di Lini Perhiasan Emas, Perak hingga Produk Logam Mulia |
|
|---|
| PLN Bagi-bagi Kupon Listrik Rp 80.000 hingga Diskon Tambah Daya Oktober 2025, Cek Syarat dan Caranya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/DAFTAR-Motor-dan-Mobil-Resmi-Dilarang-Isi-BBM-Pertalite-1-November-2024-di-SPBU-Seluruh-Indonesia.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.