Tinju Dunia
Statistik Tinju Dunia Alan Picasso Romero Petinju Bantam Super Asal Meksiko yang Tak Terkalahkan
Hasilnya Alan Picasso Romero berhasil membukukan 28 kali kemenangan dengan 16 diantaranya KO.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut Statistik atau rekor Tinju Dunia Alan Picasso Romero.
Alan Picasso Romero merupakan petinju asal Meksiko yang ada dikelas bantam Super atau 126 pon.
Pria berusia 24 tahun ini tak terkalahkan dan punya catatan apik.
Memulai karir Tinju Dunia dari 2017, ia telah 29 kali naik ring dan melewati 152 ronde.
Hasilnya Alan Picasso Romero berhasil membukukan 28 kali kemenangan dengan 16 diantaranya KO.
Satu laga lain ia harus puas dengan imbang atau draw.
Baca juga: Kapan Jadwal Tinju Dunia Terbaru Mike Tyson vs Jake Paul?
Hasil imbang atau draw itu terjadi pada Maret 2018 saat menghadapi Martin Jimenez Delgado.
Dalam duel ini sejatinya Alan Picasso Romero menang TKO dironde keempat.
Namun kemudian Hasil Tinju Dunia itu dianulir dan dinyatakan imbang sejak April 2021.
Alan Picasso Romero sendiri adalah pemegang sabuk WBC Silver bantam super.
Sabuk Tinju Dunia itu didapatkannya saat bentrok dengan Sabelo Ngebinyana.
Dalam pertarungan yang dijadwalkan 10 ronde itu, Alan Picasson Romero menang TKO dironde ke-6.
Sementara itu pertarungan terakhirnya adalah Mei 2024 kontra damien Vazquez.
Pada Tinju Dunia yang berlangsung di T-Mobile Arena, Alan Picasso Romero menang TKO Brutal dironde ke-5.
Baca juga: Siapa John Gotti III Lawan Tinju Dunia Floyd Mayweather Jr, Bukan Orang Sembarangan!
Berikut profil Alan Picasso Romero
Jadwal Tinju Dunia World Boxing 2025 Bulan Oktober Ada Duel Nathaniel Collins vs Cristobal Lorente |
![]() |
---|
Jadwal Tinju Dunia 2025 Terbaru Live Minggu Ini Oscar Collazo vs Jayson Vayson |
![]() |
---|
LIVE Hasil Akhir Naoya Inoue vs Murodjon Akhmadaliev Tinju Dunia Kelas Bantam Super! Siapa Rajanya? |
![]() |
---|
HEAD to Head Naoya Inoue vs Murodjon Akhmadaliev Malam Ini Live Tinju Dunia Kelas Bantam Super |
![]() |
---|
Kunci Kemenangan Terence Crawford Kontra Canelo Alvarez Juara Tiga Divisi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.