Liga 1
UPDATE Skor Leg 2 Borneo FC vs Madura United, Misi Pesut Etam Kawinkan Gelar Reguler dan Champioship
Update skor Leg 2 Borneo FC vs Madura United. Pertandinaan Borneo FC vs Madura United merupakan pertandingan Leg 2 babak Championship Liga 1.
Kita sudah sama-sama melihat di Regular Series lalu kita main bagus dan saya percaya nanti kita dapat hasil yang luar biasa dengan hasil yang positif," kata pemain Borneo FC, Felipe Cadenazzi.
Tentunya juga jadi tugas yang tak mudah bagi Cadenazzi untuk memberikan kontribusi terbaiknya bagi tim dengan warna kebesaran oranye di laga leg kedua nanti.
Sejauh ini, striker asal Argentina itu cukup kuat membuktikan ketajamannya bagi tim. Di Reguler Series, dia sudah bermain 25 pertandingan dengan menyumbang 12 gol.
Di sisi lain, pelatih Borneo FC Pieter Huistra menyebut pertandingan nanti akan berbeda.
“Kami akan bermain home dan kami adalah tim dengan rekor kandang terbaik," tegas Pieter Huistra. (*)
Ikuti saluran Tribun Pontianak di WhatsApp: KLIK DISINI
Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News
Cek Live Skor Liga 1 di sini
Link Streaming Liga 1 di sini
Jadwal Pekan 2 BRI Liga 1 2025/2026: Big Match Semen Padang vs Dewa United dan Persis vs Persija |
![]() |
---|
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Pekan 1 Selesai, Malut United Puncaki Persib |
![]() |
---|
Hasil Bali United vs Persik Kediri BRI Liga 1 2025/2026 Lengkap Klasemen Update Matchday 1 |
![]() |
---|
Susunan Pemain Persija Jakarta vs Persita BRI Liga 1 2025/2026 Malam Ini, Debut Jordi Amat di JIS |
![]() |
---|
PROFIL, Karier dan Harga Pasar Maxwell Souza, Striker Baru Persija Jakarta Asal Brasil |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.