Liga Voli Korea Selatan

Deretan Pemain Berpeluang Lolos Try Out Liga Voli Korea Selatan Musim Baru 2024

Pemain dengan tinggi badan 197,1 cm itu diminati oleh tiga klub yakni Gwangju AI Peppers Savings Bank, Gimcheon Korea Expressway Hi-Pass, dan Hwaseong

Editor: Zulkifli
KOVO.CO.KR
Potret try out para pemain dalam seleksi tim Liga Korea Selatan 2024. 

Mereka adalah pemain asal Vietnam, Tran Tu Linh yang dikenal karena memiliki pertahanan yang sangat baik.

Pemain selanjutnya yang masuk ke dalam radar adalah pemain asal China, Ruilei Huang pada posisi middle blocker.

Masih dari lini serang, opposite hitter yang mencuri perhatian lebih dari tiga tim adalah pemain berdarah Kuba-Kazakhstan, Unesca Robles Batista.

Sementara dari posisi setter hanya ada beberapa nama yang masuk ke dalam daftar kandidat.

Baca juga: JADWAL Lengkap Head to Head Timnas Indonesia vs Irak, Pelatih Shin Tae Yong Pernah Kalah Telak 5-1

Mereka adalah Chen Xingtong (China), Natanicha Jaisan (Thailand), dan Kanna Hanazawa (Jepang).

Ada sedikit variasi dalam hal siapa di antara ketiga pemain tersebut yang akan diprioritaskan oleh klub-klub. Urutan pemilihan mereka juga akan menentukan berapa banyak dari mereka yang akan bisa masuk ke V-League.

Adapun Megawati dikabarkan telah sepakat memperpanjang kontrak bersama Red Sparks di musim depan. 

 

 

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved