Soal Kelas 12
50 SOAL Ujian Sekolah Agama Katolik Kelas 12 SMA/SMK Update Thn 2024 Lengkap Kunci Jawaban USBN/USP
Adapun soal-soal Agama Katolik kelas 12 yang dirangkum dalam artikel ini merupakan soal ujian kelulusan atau ujian sekolah.
4. Cara mewujudkan buah-buah roh yakni kasih, sukacita, damai sejahtera dalam Gal 5:16-26 adalah ....
A. mengasihi semua orang tanpa membeda-bedakan suku, agama, dan ras
B. membantu keluarga dekat saja karena suatu saat kita juga butuh bantuan
C. bersukacita dengan orang yang bergembira dan menjauhi orang yang berdukacita
D. selalu mengucapkan damai sejahtera kepada setiap orang yang ditemui
E. mengadakan penyuluhan tentang hidup damai dan penuh kasih
Jawab : A
5. Vonis hukuman mati yang diterima Yesus memiliki beberapa makana. Salah satu makna yang dapat kita terima sebagai pedoman dalam kehidupan adalah ....
A. Wafat Yesus sumber kehidupan
B. Yesus adalah jalan dan kehidupan
C. Wafat Yesus sebagai tanda ketaatn dan kesetiaan kepada Bapa
D. Yesus benar-benar Allah
E. Yesus benar-benar manusia
Jawab : C
6. Di bawah ini yang merupakan contoh kegiatan yang sejalan dengan Dekrit Ekumene adalah....
A. Melaksanakan dialog, terutama melakukan dialog karya dan kehidupan
B. Melaksanakan kunjungan antarGereja
C. Mengedepankan ajaran gereja dan doktrin
D. Mengutamakan kepentingan gerejanya
E. Saling memberikan penilaian
Jawab : A
7. Mengapa Gereja Katolik melarang keras tindakan aborsi....
A. Tidak menghargai hidup
B. Menghargai hidup
C. Melawan perintah Allah
D. Mencegah umat dari dosa
E. Cinta kepada sesama
Jawab : A
8. Yang merupakan upaya untuk mewujudkan kekatolikan Gereja di bawah ini adalah....
A. Berpasrah kepada Allah
B. Tekun berdoa
C. Tekun membaca kitab suci
D. Aktif berpartisipasi dalam kehidupan menggereja
E. Lebih berbela rasa
Jawab : D
9. Salah satu tugas imam dalam Gereja Katolik adalah....
A. Memimpin dan memberikan hukuman
B. Membaptis dan mengajar agama apabila ada umat yang ingin menjadi Katolik
C. Mengembalakan dan mengembangkan iman umat Allah
D. Menguasa seluruh kehidupan umat paroki
E. Meresmikan apabila ada pernikahan di luar gereja
Jawab : C
10. Yang temasuk salah satu bentuk-bentuk contoh tindakan upacara Sakramentali dalam Gereja Katolik ....
A. Adorasi
B. Pernikahan
C. Homili/Khotbah
D. Ziarah ke gua-gua Maria
E. Aborsi
Jawab : B
11. Tiga faktor kunci utama yang mendasari kehidupan ekonomi sesuai ensiklik Rerum Novarum....
A. Buruh, Modal dan Negara
B. HAM, Hukum dan Peraturan
C. Modal, Hukum dan Keamanan
D. Kemauan, Kemampuan dan Modal
E. Negara, Modal dan Hukum
Soal Kelas 12
USBN
Agama Katolik
sekolah
ujian
soal agama katolik sma kelas 12 dan kunci jawaban
soal agama katolik kelas 12 semester 2 kurikulum 2
kisi-kisi soal agama katolik kelas xii semester 2
soal agama katolik kelas xii semester 2
soal agama katolik kelas xii semester 2 dan kunci
soal agama katolik pilihan ganda
soal pat agama katolik kelas 12 semester 2
50 SOAL TKA Bahasa Indonesia Lanjutan Kelas 12 dan Kunci Jawaban Ujian Tes Kompetensi Akademik 2025 |
![]() |
---|
50 SOAL TKA Bahasa Mandarin Kelas 12 SMA Lengkap Kunci Jawaban Ujian Tes Kompetensi Akademik 2025 |
![]() |
---|
50 SOAL TKA Bahasa Korea Kelas 12 SMA Lengkap Kunci Jawaban Ujian Tes Kompetensi Akademik Thn 2025 |
![]() |
---|
50 SOAL TKA Bahasa Jepang Kelas 12 SMA Lengkap Kunci Jawaban Ujian Tes Kompetensi Akademik Thn 2025 |
![]() |
---|
50 SOAL TKA Bahasa Prancis Kelas 12 Lengkap Kunci Jawaban Ujian Tes Kompetensi Akademik Thn 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.