Liga 2

Liga 2 Live Skor Malut United Vs Semen Padang FC: Hasil 2 Pertandingan Semifinal Leg 1 Identik

Hasil Akhir Malut United Vs Semen Padang FC yang berakhir imbang 1-1 ini membuat 2 Pertandingan Babak semifinal Leg 1 Pegadaian Liga 2 Indonesia 2023/

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
OFFICIAL INSTAGRAM SEMEN PADANG FC @SEMENPADANGFCID/REPRO
Dua gol tersaji dalam laga penentu Hasil Malut United Vs Semen Padang FC di Babak semifinal Liga 2 Pegadaian Indonesia 2023/2024, Minggu 25 Februari 2024 . 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Dua gol sementara mengubah Hasil Liga 2 hari ini dari Live Skor Malut United Vs Semen Padang FC.

Yang merupakan Pertandingan terakhir di Jadwal Leg 1 semifinal Liga 2 Pegadaian Indonesia 2023/2024, Minggu 25 Februari 2024 .

Kick Off sejak pukul 19.00 WIB, sang tuan rumah dikejutkan gol tim tamu Semen Padang FC .

Setelah duel alot di sepanjang 40 menit pertama, Firman Juliansyah berhasil memecah kebuntuan!

Sepakan yang dilepas Firman Juliansyah gagal dihalau sempurna Ray Redondo yang berdiri di bawah mistar gawang Malut United !

Live Liga 2 Hari Ini: Malut United Terancam Gagal Lolos ke Grand Final, Semen Padang di Atas Angin

Bola menghujam menggetarkan gawang Malut United FC.

Dan menjadi gol yang mengubah Live Skor Liga 2 Hasil Malut United Vs Semen Padang FC sementara berubah jadi 0-1.

Si Kabau Sirah unggul atas tuan rumah Malut United .

Dan bertahan sampai akhir Babak Pertama.

Malut United Vs Semen Padang Hasil Semifinal Liga 2 2023/24: Gol Si Kabau Sirah Kejutkan Tuan Rumah

Beruntung, pada babak kedua Skuad Naga Gamalama berhasil mengutip sebiji gol penyama kedudukan.

Lewat tembakan yang dilepas Hari Yulianto tepat di menit ke-88.

Dan mengubah Liga 2 Live Skor Malut United Vs Semen Padang FC di laga semifinal Leg 1 ini berubah lagi jadi sama kuat 1-1.

Striker gaek berusia 34 tahun itu berhasil menyelamatkan muka sang tuan rumah, Naga Gamalama (julukan Malut United FC) dari kekalahan di markas sendiri.

Sekaligus berhasil menjaga kans atau Peluang Lolos ke Babak Grand Final .

Untuk berebut gelar juara Liga 2 Pegadaian Indonesia 2023/2024 musim ini.

Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved