Liga 2

LENGKAP 10 Hasil Pertandingan Liga 2 2023/2024 Pekan Ini, PSIM Belum Pernah Menang & PSBS Biak Kalah

Seperti tim yang sempat menang di laga perdana pekan lalu. Akhirnya kalah pada pekan ke 2 kali ini.

IG Pengadaian LIga 2 2023/2024
Jadwal lengkap 12 pertandingan Pengadaian Liga 2 2023/2024 pekan ini 

Pelatih Persela, Djadjang Nurdjaman, mengungkapkan kegembiraannya atas hasil ini,

"Alhamdulillah, di pertandingan kedua, yang notabene sebagai tim tamu, kami berhasil melanjutkan tren positif." ujar eks Pelatih Persib Bandung ini.

Djanur, sapaan akrab pelatih Persela, menjelaskan.

Pertandingan ini sebenarnya berjalan sangat seimbang.

PSCS Cilacap, yang membutuhkan kemenangan, mampu menyaingi permainan Persela.

Meskipun tim tamu ini memiliki beberapa pemain bintang.

"Kami mendominasi babak pertama, tetapi pada babak kedua, lawan mulai menekan. Namun, kami tetap mampu mencetak gol," ujar Djanur.

HASIL Pertandingan Malut United FC vs Perserang dan Persijap Jepara vs Persipa Pati Liga 2 2023/2024

Meski demikian, Djanur menekankan bahwa tidak ada alasan untuk merasa tinggi hati.

Tim akan tetap melakukan evaluasi menyeluruh menjelang pertandingan selanjutnya.

"Saya juga mengingatkan agar para pemain tidak merasa terlalu percaya diri. Kompetisi masih panjang," tambahnya.

Hasil lengkap 10 Pertandingan Liga 2 2023/2024 pekan ke 2 :

Grup 1 :

Sada Sumut FC vs PSMS Medan 1-1

PSDS Deli Serdang vs PSPS Riau 3-0

Persiraja Banda Aceh vs Sriwijaya FC 2-0

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved