Piala AFF U19 Wanita
Thailand Raih Gelar Juara Piala AFF U19 Wanita 2023, Usai Taklukan Vietnam di Laga Final
Pertandingan final tersebut melibatkan Timnas Vietnam vs Thailand yang berlangsung pada Sabtu 15 Juli 2023 pukul 19.30 WIB di Stadion Jakabaring Pale
Penulis: Jimmi Abraham | Editor: Jimmi Abraham
thethao247
Thailand sukses meraih gelar juara Piala AFF U19 Wanita 2023 usai taklukan Myanmar dengan skor 1-2, yang berlangsung pada Sabtu 15 Juli 2023 pukul 19.30 WIB di Stadion Jakabaring Palembang.
Thailand akhirnya sukses menjadi juara pada edisi kali ini.
Adapun Piala AFF U19 Wanita 2023 berlangsung di Indonesia tepatnya kota Palembang Sumatra Selatan.
Meskipun bertindak sebagai tuan rumah, Timnas Putri Indonesia tak bisa berbicara banyak di turnamen ini.
Timnas Putri Indonesia kandas diperebutan juara ke-3 Piala AFF U19 Wanita 2023.
Timnas Putri Indonesia dikalahkan oleh Myanmar lewat adu penalti pada Sabtu 15 Juli 2023 pukul 15.30 WIB.
(*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Piala AFF U19 Wanita
Claudia Scheunemann Top Skor Piala AFF U19 Wanita, Selamatkan Wajah Timnas Putri Indonesia |
![]() |
---|
Timnas Putri Indonesia Pulang Tanpa Mendali di Piala AFF U19 Wanita 2023, Usai Gacor di Fase Grup |
![]() |
---|
Live Hasil Vietnam vs Thailand Final Piala AFF U19 Wanita 2023, Simak Aksi Thawanarat Promthongme cs |
![]() |
---|
Perebutan Juara 3 Piala AFF U19 Wanita, Timnas Putri Indonesia Takluk Adu Penalti Kontra Myanmar |
![]() |
---|
Skor Timnas Putri Indonesia vs Myanmar Piala AFF U19 wanita, Marsela Awi Samakan Kedudukan 1-1 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.