Cara Top Up Saldo Shopeepay Lewat DANA, Pilihan Pembayaran Lebih Mudah Secara Virtual!
Adapun cara top up Shopeepay pun mudah dan bisa dilakukan kapan saja bahkan bisa lewat aplikasi DANA.
|
Editor:
Peggy Dania
Tribunpontianak.co.id/ka
Cara Menghubungkan akun dana dan Shopeepay-Simak cara top up saldo Shopeepay dengan mudah lewat aplikasi DANA untuk mempermudah pembayaran secara virtual.
Minimal top up saldo ShopeePay lewat DANA adalah Rp10 ribu.
-Klik Lanjutkan dan periksa apakah detail transaksi sudah benar.
- Jika sudah, maka klik opsi bayar dan masukkan PIN DANA.
- Tunggu saldo ShopeePay masuk dalam waktu 1x24 jam.
Demikian tadi cara mengisi atau top up saldo ShopeePay lewat aplikasi DANA dengan mudah sehingga pengguna Shopee dapat menggunakan metode pembayaran Virtual, Selamat mencoba. (*)
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Bansos Sembako dan PKH Kembali Cair September 2025, Penyaluran Melalui Bank Himbara, Cek ke RT/Desa |
![]() |
---|
Belajar Bahasa Inggris Pakai Aplikasi AI ELSA Speak, Panduah Fasih Belajar Bahasa Inggris Mandiri |
![]() |
---|
Lakukan Arrival Card Pakai Aplikasi All Indonesia Cepat dan Mudah, Cek Cara Menggunakan WNI/WNA |
![]() |
---|
Manfaatkan Fitur Tolak Panggilan Nomor Tak Dikenal Otomatis, Pakai Fitur Bawaan HP |
![]() |
---|
Syarat Penerima Bansos 2025: Panduan Lengkap & Program yang Akan Cair |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.