Khazanah Islam
Bacaan Doa Saat Melepas Keluarga dan Handai Taulan Berangkat Haji
Dalam mendoakan keluarga yang berangkat, Anda dapat memohon kepada Allah agar memberikan keselamatan dan perlindungan kepada mereka dari segala bahaya
Editor:
Hamdan Darsani
ABDEL GHANI BASHIR / AFP
Simak bacaan doa saat melapas keluarga dan handai taulan yang menunaikan ibadah haji tahun 2023.
‘Wahai Rasul, aku hendak berpergian. Karenanya, berikanlah aku bekal,’ kata sahabat tersebut.
‘Zawwadakallâhut taqwâ,’ kata Rasulullah SAW. ‘Tambahkan lagi ya Rasul,’ kata sahabat itu. ‘Wa ghafara dzanbaka,’ kata Rasulullah SAW.
‘Tambahkan lagi ya Rasul,’ kata sahabat itu. ‘Wa yassara lakal khaira haitsumâ kunta,’ jawab Rasulullah SAW.
Imam At-Tirmidzi mengatakan bahwa kualitas hadits ini hasan," (Lihat Imam An-Nawawi, Al-Adzkar, [Damaskus: Darul Mallah, 1971 M/1391 H], halaman 187). (*)
Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Khazanah Islam
Belajar Shalat Jamak dan Qashar, Syarat, Niat, dan Waktu Pelaksanaannya Lengkap |
![]() |
---|
KUMPULAN Doa dari Anak untuk Kedua Orangtua Baik yang Masih Hidup dan Sudah Meninggal Dunia |
![]() |
---|
KUMPULAN Doa Harian Mengamalkan Rasa Syukur pada Nikmat Allah SWT |
![]() |
---|
SIMAK 10 Perkara Bisa Membatalkan Shalat Termasuk saat Banyak Bergerak |
![]() |
---|
DOA Kala Hujan Deras Memohon Agar Dijauhkan Dari Beraneka Musibah Bencana Alam |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.