5 Contoh Soal Essay Ujian Akhir Sekolah IPA Kelas 9 SMP/MTs dan Kunci Jawaban Lengkap IPA Kls IX

Seluruh soal dirangkum dari materi yang relevan dengan materi pelajaran IPA, serta dilengkapi dengan kunci jawaban.

Editor: Madrosid
Kolase / Tribunpontianak.co.id / sid / google
Soal ipa Kelas 9 untuk pelaksanaan ujian sekolah pada semester 2. Soal fokus pada pembahasan soal essay. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut soal-soal essay IPA Kelas 9 untuk pelaksanaan ujian sekolah 2023 pada ujian akhir tahun.

Soal terdiri dari sejumlah soal essay yang kemungkinan muncul dalam ujian sekolah.

Sehingga bisa dijadikan panduan dalam mempersiapkan diri, makanya perlu diikuti secara seksama agar jika ada soal serupa maka dengan mudah menjawabnya.

Seluruh soal dirangkum dari materi yang relevan dengan materi pelajaran IPA, serta dilengkapi dengan kunci jawaban.

Namun di fokuskan pada soal essay untuk ujian sekolah IPA Kelas 9 SMP/MTs.

Baca juga: Soal Ujian Sekolah IPA SD/MI Kelas 6 Terbaru Tahun 2023 Lengkap Kunci Jawaban Asesmen Sumatif IPA

Soal Essay

1. Apakah yang dimaksud dengan sub atom ?

Lalu apa saja bagian dari sub atom yang ada dalam sebuah atom! Apa yang kamu ketahui tentang nomor atom dan nomor massa?

Jawaban :

Sub atom adalah susunan yang lebih kecil yang menjadi isi atau bagian penyusun dan pendukung atom.

Dalam atom, terdapat berbagai macam partikel sub atom, yang meliputi neutron yang tidak memiliki muatan (biasa disingkat ‘n’),
proton yang bermuatan positif (disingkat ‘p’), dan elektron yang memiliki muatan negatif (disebut ‘e’).

Nomor atom dalam suatu atom adalah jumlah dari proton / p yang terdapat dalam suatu atom, atau merupakan jumlah dari electron / e yang ada di suatu atom.

Nomor massa adalah hasil akumulasi atau jumlah tambah dari p (proton) dan n (neutron) di dalam suatu atom.

2. Sistem terasering adalah suatu sistem yang banyak diterapkan pada lahan perbukitan di Indonesia, apa sebetulnya keuntungan yang bisa dihasilkan dari
sistem terasering tersebut! Jelaskanlah dengan singkat!

Jawaban :

Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved