Daftar Bank Digital Dapat Penghasilan Tiap Hari, Cek Cara Daftar NeoBank dan SeaBank

Kedua Bank Digital ini merupakan bank resmi yang sudah berada di bawah pengawasan OJK serta memiliki fitur layanan yang sangat komplit.

Penulis: Madrosid | Editor: Madrosid
Kolase Tribunpontianak.co.id / sid / google
Dua Bank Digital yang memiliki banyak fitur layanan dan dapat memberikan bonus sebagai penghasilan bagi penggunanya. Daftar dengan menggunakan kode referral orang lain agar bisa menghasilkan. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Sudah bukan rahasia lagi di masyarakat membuka dan daftar Bank Neo/NeoBank serta SeaBank bisa memberikan penghasilan.

Kedua Bank Digital ini merupakan bank resmi yang sudah berada di bawah pengawasan OJK serta memiliki fitur layanan yang sangat komplit.

Tidak ada biaya bulanan, dan transfer ke seluruh bank yang berbeda gratis jadi semakin aman untuk melakukan transaksi.

Namu yang paling menarik adalah, tugas dari Bank Digital yang dapat memberikan bonus sebagai penghasilan tiap hari.

Hanya dengan daftar dan menggunakan kode referral / kode undangan dari pengguna lagi bisa dapatkan bonus langsung tanpa diundi.

Bank Neo Commerce atau NeoBank bisa memberikan bonus hadiah hingga 30 ribu dari daftar menggunakan kode referral S89G22 atau RUZUK2 hingga berhasil dapat 10 ribu. Jika melakukan deposito minimal 1 bulan selama 7 hari buka rekening dapat 20 ribu.

Sedangkan untuk SeaBak pastikan daftar menggunakan koder referral pengguna lain seperti 39SMU9 dan JFX45L hingga berhasil dan menabung minimal 50 ribu langsung dapat 10 ribu bagi pendaftar baru dan pemiliki kode referral dapat 25 ribu.

NeoBank dan SeaBank akan menjawab pencarian tersebut sebagai Bank Digital resmi yang sudah terdaftar dan diawasi oleh OJK.

Baca juga: Daftar dan Nabung SeaBank Langsung Dapat Bonus Uang, SeaBank Aplikasi Bank Digital Benar Membayar

Berikut cara daftar dan hasilkan uang dari NeoBank dan SeaBank

1. NeoBank

Untuk penghasilan NeoBank saat ini undang teman menggunakan kode referral S89G22 atau RUZUK2  bisa mendapatkan hingga 30 ribu jika teman berhasil daftar dan melakukan deposito.

Rinciannya jika hanya mendaftar menggunakan kode referral maka pemilik kode akan mendapatkan bonus 10 ribu.

Jika berlanjut teman yang suah daftar buka deposito minimal 1 bulan selama 7 hari dari pendaftaran maka akan dapat 20 ribu.

Jadi total bonus yang bisa diraih sebesar Rp 30 ribu.

Daftar NeoBank dan Hasilkan Uang

Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved