Timnas
Jadwal Drawing Piala Asia U23 2024 Lengkap Daftar Pembagian Pot, Cek Posisi Timnas Indonesia
Kemudian pot 2 dihuni oleh Uni Emirat Arab, Iran, Kuwait, Malaysia, Tajikistan, Bahrain, Myanmar, Suriah, Kamboja, dan India.
Turnamen ini sekaligus akan menjadi kualifikasi AFC untuk cabang olahraga sepak bola putra Olimpiade Paris 2024.
• Jadwal Bola Voli SEA Games 2023 Timnas Indonesia Incar Hatrick Medali Emas
Tiga tim terbaik di Piala Asia U-23 akan lolos ke Olimpiade sebagai perwakilan AFC, sedangkan tim terbaik keempat akan memainkan pertandingan play-off AFC–CAF.
Pada edisi terakhir, Timnas U-23 Arab Saudi keluar sebagai juara Piala Asia U-23 2022.
Arab Saudi mengangkat trofi Piala Asia U-23 2022 setelah menundukkan Uzbekistan dengan skor 2-0 di partai final.
Timnas U-23 Indonesia sendiri gagal lolos ke putaran final edisi sebelumnya usai tersingkir di babak kualifikasi.
Kala itu, skuad Garuda Muda menelan kekalahan 2-3 dan 0-1 dari Australia dalam dua kali pertemuan.
Baca juga: Jadwal Timnas U22 Indonesia vs Filipina Pembuka SEA Games 2023 Grup A
Daftar Pot Kualifikasi Piala Asia U-23 2024
Pot 1: (Thailand, Vietnam, Arab Saudi, Australia, Uzbekistan, Korea Selatan, Jepang, Irak, Turkmenistan, Yordania)
Pot 2: (Kamboja, Malaysia, Myanmar, Uni Emirat Arab, Iran, Kuwait, Tajikistan, Bahrain, Suriah, India)
Pot 3: (Indonesia, Singapura, Timor Leste, Laos, Yaman, Kyrgyzstan, Lebanon, Oman, Palestina, Mongolia )
Pot 4: ( Filipina, Taiwan, Bangladesh, Hongkong, Maladewa, Nepal )
Pot 5: ( Brunei Darussalam, Afghanistan, Bhutan, China, Guam, Makau, Korea Utara, Mariana Utara, Qatar )
Sejumlah artikel ini telah tayang di Superball dengan judul Drawing Kualifikasi Piala Asia U-23 2024, Timnas U-23 Indonesia Masuk Pot 3
Skuad Timnas Senior Terbaru: Miliano Jonathans Starting di Indonesia Vs Lebanon FIFA Matchday 2025? |
![]() |
---|
Cara Refund Tiket Indonesia Vs Kuwait FIFA Matchday 2025 yang Batal, Ikuti Langkah Ini |
![]() |
---|
FIFA Matchday 2025: Pengganti Kuwait, Ini Lawan Timnas Indonesia Senior di Ujicoba Internasional |
![]() |
---|
Harga Tiket Timnas Indonesia Vs Lebanon FIFA Matchday 2025 Lengkap Cara Beli |
![]() |
---|
Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Putaran 4, Timnas Indonesia dapat Dirtek Baru |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.