Soal USP Biologi Kelas 12 dan Kunci Jawaban Contoh Ujian Sekolah Try Out, USBN, UAS

Tujuan dari pembahasan soal dan kunci jawaban ini sebagai referensi bagi peserta didik untuk melaksanakan ujian sekolah seperti Try Out, USBN dan UAS.

Penulis: Madrosid | Editor: Madrosid
GRAFIS TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ENRO
Kumpulan soal USP Biologi kelas 11 SMA/SMK. Sebagai persiapan hadapi ujian sekolah. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut soal ujian sekolah Biologi SMA Kelas 12 untuk menghadapi sejumlah ujian seperti pada USP kali ini.

Tujuan dari pembahasan soal dan kunci jawaban ini sebagai referensi bagi peserta didik untuk melaksanakan ujian sekolah seperti Try Out, USBN dan UAS.

Untuk USP Biologi Kelas 12 ini terdapa sejumlah soal pilihan ganda yang dilengkapi dengan kunci jawaban, guna memudahkan siswa dalam belajar.

Mengasah kemampuan diri serta evaluasi diri melalui soal-soal latihan agar dalam pelaksanaan ujian sekolah sesungguhnya bisa maksimal.

Inilah ulasan soal dan kunci jawaban USP Biologi Kelas 12

Baca juga: Soal Ujian Sekolah Biologi Kelas 12 SMA/SMK 2023 Lengkap Kunci Jawaban Contoh Soal USBN Biologi

1. Berbagai bentuk tahapan metagenesis pada paku.
1) Zigot
2) Protalium
3) Tumbuhan paku
4) Anteridium
5) Arkegonium
Tahapan metagenesis tumbuhan paku yang merupakan fase gametofit adalah ....
A. 1, 2, dan 3 
B. 1, 3, dan 4 
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4, dan 5
Jawaban: D

2. Ciri-ciri cacing antara lain :
1. Ditemukan di usus
2. Hidup sebagai parasit dan inang perantara sapi
3. Pada skoleks terdapat alat pengait
4. Sistem pencernaannya mempunyai mulut dan anus
5. Sistem reproduksi dengan cara fragmentasi
Ciri-ciri yang menunjukkan Taenia saginata adalah …..
A. 1, 2, dan 3 
B. 1, 2, dan 4 
C. 1, 2, dan 5
D. 2, 3, dan 4
Jawaban: C

3. Perhatikan gambar berikut!
Jika pada suatu ekosistem laut tercemar oleh DDT, maka konsentrasi DDT terbesar terdapat pada ..
A. Produsen.
B. Konsumen primer.
C. Konsumen sekunder.
D. Konsumen tersier.
Jawaban: D

4. Perhatikan gambar berikut!
Organisme yang menduduki tingkat trofik II pada bagan jaring jaring makanan di bawah ini adalah ...
A. Singa dan elang 
B. Tumbuhan
C. belalang dan kelinci
D. Katak dan ular
Jawaban: C

5. Sepotong ikan asin yang kadar garamnya sangat tinggi ternyata menjadi rusak dan agak membusuk. Kerusakan ini diduga disebabkan oleh bakteri. Bakteri yang mungkin merusak ikan asin tersebut adalah ……
A. Clostridium botulinum
B. Clostridium acetobutylicum
C. Bakteri halofil
D. Methanobacterium
Jawaban: C

6. Organ yang selalu digunakan dalam evolusinya akan mengalami perkembangan, sedangkan yang tidak digunakan akan mengalami kemunduran. Teori tersebut dikemukakan oleh ….
A. Darwin.
B. Lamarck.
C. Wallace.
D. Cuvier.
Jawaban: B

7. Teori darwin yang benar adalah...
A. Manusia cenderung untuk bertambah dalam tingkat yang lebih besar daripada caranya untuk bertahan
B. Dulu leher jerapah pendek, tetapi karena tumbuhan yang dimakannya semakin tinggi, lehernya menjadi panjang dan diwariskan kepada keturunannya
C. Perubahan ciri pada makhluk hidup yang tidak sesuai dengan lingkungannya menyebabkan makhluk hidup tersebut tidak dapat mempertahankan diri
D. Jerapah yang berleher pendek akan mati karena tidak mendapatkan makanan yang letaknya lebih tinggi dari tubuhnya
Jawaban: A

8. Rekayasa genetika seperti pembuatan tanaman transgenik dilakukan untuk kesejahteraan manusia akan tetapi muncul dampak yang tidak diinginkan yaitu dampak negatif dan positif. Yang hukan termasuk dampak positif tumbuhan transgenic yaitu …
A. Dapat menghasilkan produk lebih dari sumber yang lebih sedikit.
B. Rekayasa tanaman dapat hidup dalam kondisi lingkungan ekstrim.
C. Berpotensi menimbulkan risiko toksisitas.
D. Makanan dapat menjadi lezat dan menyehatkan.
Jawaban: C

9. Penerapan bioteknologi bagi kehidupan manusia umumnya bermanfaat dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Tetapi dampak negatif yang mungkin timbul adalah hilangnya plasma nutfah yang akan menyebabkan....
A. punahnya organisme langka.
B. keanekaragaman hayati menurun.
C. berkurangnya daya dukung lingkungan.
D. hilangnya daya dukung lingkungan.
E. biaya rehabilitasi hutan meningkat.
Jawaban: B

10. Apa manfaat dari Enzim endonuklease adalah….
A. mendeteksi patogen pangan secara molekuler.
B. Penghambat pertumbuhan.
C. penghasil bakteri.
D. isolasi plasmid.
Jawaban: A

11. Tikus tanah hitam ekor panjang (HHPP) disilangkan dengan tikus berambut putih ekor pendek (hhpp). Pada F2, berapa kemungkinan munculnya tikus yang mempunyai fenotip yang sama dengan induk yang dominan apabila F1 dikawinkan dengan sesamanya?
A. 6,25 persen 
B. 18,75%
C. 25%
D. 56,25%
Jawaban: D

12. Berikut adalah gambaran tentang pembelahan mitosis:
(1) Kromatid memisahkan diri dari sentromer
(2) Benang-benang kromatin menebal
(3) Terlihat sepasang sentriol
(4) Kromosom berada dibidang ekuator
(5) Kromatid berpisah menuju ke kutub
(6) Nukleus dan membran inti mulai hilang
Yang terjadi pada tahap profase adalah nomor ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (2), (3), dan (4)
C. (3), (4), dan (5)
D. (3), (4), dan (6)
Jawaban: B

13. Sitokinesis yang terjadi pada pembelahan mitosis berlangsung pada fase ....
A. profase 
B. metafase
C. anafase
D. interfase
Jawaban: D

14. Pindah silang terjadi antara kromatid dari kromosom homolognya. Hal ini sering terjadi pada fase ....
A. Telophase 
B. Interfase
C. anafase
D. metafase
Jawaban: D

15. Pernyataan dibawah berikut yang benar mengenai fungsi organ testis adalah.....
A. Tempat mentransfer sperma
B. Menghasilkan hormon
C. Tempat pematangan sperma
D. Menghasilkan sperma
Jawaban: D

16. Gangguan refraktif termasuk gangguan pada mata yang paling banyak terjadi. Masalah penglihatan ini dapat disebabkan oleh perubahan bentuk bola mata, kornea, atau lensa mata yang menua. Akibatnya, penglihatan menjadi kurang fokus. Gangguan pada mata dengan ciri penderitanya tidak dapat melihat dengan jelas benda pada jarak jauh disebut ...
A. Miopi 
B. Presbiopi 
C. Konjungtivitis
D. Kanker mata
Jawaban: A

17. Gangguan pada sistem pernapasan berupa penyempitan saluran pernafasan. Penyempitan ini dapat dipicu oleh berbagai rangsangan, seperti serbuk sari, debu, bulu binatang, asap, udara dingin dan olahraga, disebut ..
A. Bronkitis 
B. Faringitis
C. Asma
D. Pleuritis
Jawaban: C

18. Perhatikan ciri ciri dari suatu jaringan tumbuhan berikut ini !
1). Tersusun oleh sel tapis, pembuluh tapis, sel pengiring, sel parenkim kayu, dan sklerenkim kayu
2). Tersusun oleh trakeid, trakea, pembuluh xilem, parenkim kayu, dan sklerenkim kayu.
3). Berfungsi untuk mengangkut air dan garam mineral dari dalam tanah menuju daun.
4). Merupakan jaringan penguat pada organ tumbuhan yang masih aktif dalam pertumbuhan
5). Berfungsi untuk mengangkut zat-zat hasil fotosintesis ke seluruh bagian tubuh.
Yang merupakan fungsi dari jaringan floem adalah ..
A. 1 dan 2 
B. 2 dan 3 
C. 3 dan 4
D.1 dan 5
Jawaban: D

19. Perhatikan gambar berikut!
Jika pada suatu ekosistem laut tercemar oleh DDT, maka konsentrasi DDT terbesar terdapat pada ..
A. Produsen 
B. Konsumen primer
C. Konsumen sekunder
D. Konsumen tersier
Jawaban: D

20. Perhatikan gambar berikut!
Organisme yang menduduki tingkat trofik II pada bagan jaring jaring makanan di bawah ini adalah ...
A. Singa dan elang 
B. Tumbuhan 
C. belalang dan kelinci
D. Katak dan ular
Jawaban: C

Cek berita dan artikel lain seputar kunci jawaban di sini

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved