Piala Asia U20
Skuad Timnas Indonesia U20 di Piala Asia 2023 Uzbekistan
Hanya saja sayangnya Timnas dipastikan tanpa diperkuat oleh Marselino Ferdinand yang sedang berkarir di Liga 2 Belgia.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut daftar skuad Timnas Indonesia U20 di Piala Asia 2023 Uzbekistan.
Sebanyak 16 tim yang terbagi dalam empat grup siap bersaing dalam penyisihan grup Piala Asia U20 yang akan berlangusng mulai 1-8 Maret 2023.
Tim-tim tersebut dibagi dalam empat grup masing-masing berjumlah empat tim.
Di grup A ada Indonesia, Suriah, Irak dan Uzbekistan.
Sementara di grup B ada Australia, Iran, Qatar dan Vietnam.
• Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia vs Irak Piala Asia U20! Ronaldo Kwateh Sadar Kekuatan Lawan
Kemudian digrup C ada Jordania, Korea Selatan, Oman dan Tajikistan.
Dan di grup D ada China, Jepan, Kyrgiztan dan Arab Saudi.
Timnas Indonesia dilatih Shin Tae yong berkekuatan 23 pemain tanpa pemain naturalisasi.
Para pemain ini di antaranya merupakan skuad yang di kualifikasi Piala Asia dan ditambah beberapa wajah baru.
Hanya saja sayangnya Timnas dipastikan tanpa diperkuat oleh Marselino Ferdinand yang sedang berkarir di Liga 2 Belgia.
Marselino baru akan bergabung dengan Timnas dalam rangka persiapan Piala Dunia U20.
• Jam Tayang Timnas Indonesia vs Irak Live RCTI Rabu 1 Maret Lengkap Link Streaming Nonton Piala Asia
Praktis di lini tenga Timnas akan mengandalkan pemain-pemain seperti Zanadin Fariz hingga Arkhan Fikri.
Kemudian di lini depan ada Hokky Caraka hingga Ronaldo Kwateh.
Sementara nama baru yang bisa menjadi senjata rahasia Shin Tae Yong yakni Hugo Samir yang berhasil memancing perhatian di turnamen mini di GBK beberapaa waktu lalu.
Seperti diketahui Timnas Indonesia U20 akan melakoni laga perdana melawan Irak di laga pembuka grup A pada Rabu 1 Maret 2023.
• Jadwal TC Timnas Indonesia U22 SEA Games, Indra Sjafri Panggil Pemain dari Tim Liga 1 dan Liga 2
Kapan Drawing Piala Asia U20 2025 ? Cek Pembagian Pot Timnas Indonesia |
![]() |
---|
DAFTAR Tim Peserta Turnamen Piala Asia U20 Tahun 2025, Indonesia dan Thailand Wakili Asia Tenggara! |
![]() |
---|
Jadwal Piala Asia U20 2025 China Lengkap Daftar Tim Lolos |
![]() |
---|
Jadwal Timnas Indonesia U19 vs Maladewa Laga Perdana Grup F Kualifikasi Piala Asia U20 2025 |
![]() |
---|
Jadwal Timnas Indonesia U19 di Kualifikasi Piala Asia U20 2025, Cek Lawan Tanding Tuan Rumah |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.