Tinju Dunia

Jadwal Tinju Dunia Tank vs Garcia, Duel Dua Bintang Naik Daun! Titisan Floyd Mayweather-De La Hoya

Laga menghadapi Hector Luis Garcia merupakan tune up bagi Tank sebelum menghadapi Ryan Garcia.

KOLASE TRIBUNPONTIANAK.CO.ID
Gervonta Davis dan Ryan Garcia Kolase 

Pasalnya Tank kini terjerat sejumlah kasus yang membuat karirnya di Tinju Dunia profesional terancam.

Satu diantaranya adalah persidangan 16 Februari yang ditunda dari Desember di mana dia menghadapi 14 dakwaan atas dugaan tabrak lari pada tahun 2020.

Tank julukan Gervonta Davis juga dituduh mengasari mantan pacarnya.

Tale of The Ryan Garcia vs Gervonta Davis

Ryan Garcia (23-0, 19 KO)

Alias: 'King Ry'
Hometown: Los Angeles, California, USA
Birthplace: California, USA
Stance: Orthodox
Height: 178cm
Reach: 178cm
Pro Boxer: Record
Amateur Boxer: Record
Trainers: Henry Garcia and Eddy Reynoso
Promoter: Oscar De La Hoya

Gervonta Davis (28-0, 26 KO)

Alias: Tank
Hometown: Baltimore, Maryland, USA
Birthplace: Baltimore, Maryland, USA
Stance: Southpaw
Height: 166cm
Reach: 171cm
Pro Boxer: Record
Amateur Boxer: Record
Trainer: Calvin Ford
Promoter: Floyd Mayweather Jr
Manager: Al Haymon.

Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved