Voli Dunia
Jadwal 16 Besar Kejuaraan Dunia Voli Putri FIVB 2022 Live Hari Ini Ada Brazil vs Italia Fase Kedua
Selanjutnya di pool E juga dibuka dengan duel pemuncak klasemen sementara Italia melawan Brazil.
.
Jutta Van De Vyver dari Belgia (kiri) dan Marlies Janssens dari Belgia melompat untuk merebut bola selama pertandingan penyisihan grup Kejuaraan Dunia Bola Voli Wanita FIVB antara Belgia dan Puerto Rico di Arnhem 24 September 2022.
LUC CLAESSEN / BELGA / AFP
Setiap tim akan memainkan empat pertandingan.
Di akhir Fase 2, perempat final akan mempertemukan peringkat 1 dan 4 dan 2 dan 3 di setiap pool.
Sejumlah pertandingan akan disiarkan live TVRI Nasional atau TVRI Sport Chanel digital.
• Hasil Timnas Indonesia Hari Ini Vs Guam Kualifikasi Piala Asia AFC U-17 Grup Selusin Gol
Jadwal fase kedua
Selasa 4 Oktober 2022
- Pukul 19.15 WIB Jepang vs Belgia
- Pukul 20.00 WIB Thailand vs Kanada
- Pukul 22.15 WIB Italy vs Brazil
- Pukul 22.30 WIB USA vs Republik Dominik
Berita Terkait :#Voli Dunia
Kalender Voli Dunia 2023 VNL Putra dan Putri Lengkap Jadwal |
![]() |
---|
Kalender FIVB Voli Dunia 2023 Lengkap Jadwal VNL hingga Kualifikasi Olimpiade Paris |
![]() |
---|
Kalender 2023 FIVB Voli Dunia Lengkap Jadwal VNL Putra dan Putri |
![]() |
---|
Kalender 2023 Kejuaraan Bola Voli Terbaru Bulan Januari |
![]() |
---|
Kalender Voli Dunia FIVB 2023 Mulai dari VNL hingga Kualifikasi Olimpiade |
![]() |
---|