Liga 1
Komentar Luis Milla Jelang Persib vs Arema FC, Cek Juga Klasemen Liga 1 Terkini
Pelatih asal Spanyol itu berharap, kemenangan atas RANS Nusantara di laga kandang sebelumnya bisa terulang di pertandingan tandang.
Tugas berat tentunya bagi Luis Milla dan skuadnya untuk memberikan hasil terbaik di kandang lawan.
"Mereka juga salah satu tim paling kompetitif di Liga dengan pemain-pemain berkualitas, terutama di lini tengah dan tiga penyerangnya yang menjadikan tim ini semakin menarik," tambahnya.
Singo Edan berada di posisi kedelapan klasemen sementara dengan nilai 11, hasil 3 kali menang, sekali imbang dan 4 kalah.
Dari tiga kemenangan, dua di antaranya terjadi di laga kandang, yaitu ketika menjamu PSIS Semarang pada 30 Juli 2022 dan melawan RANS Nusantara pada 24 Agustus lalu.
• Jadwal Jam Tayang Arema FC vs Persib Bandung Lengkap Klasemen Liga 1
Head to head
- 2022 L1 - Arema FC vs Persib Bandung 1-2
- 2021 L1 - Persib Bandung vs Arema FC 0-1
- 2020 L1 - Arema FC vs Persib Bandung 1-2
- 2019 L1 - Persib Bandung vs Arema FC 3-0
- 2019 L1 - Arema FC vs Persib Bandung 5-1
Link hasil dan klasemen BRI Liga 1 Indonesia 2022 :
Update Klasemen Liga 1 Malam ini! Hasil Laga Madura United vs Persib 0-1, Gol Tunggal David Da Silva |
![]() |
---|
Update Klasemen Liga 1 Hari ini! Usai Pertandingan Bali United vs PSM, Spaso dkk Berbagi Angka |
![]() |
---|
Live Score Persib Bandung vs Madura United Hari Ini Update Hasil Liga 1 Indonesia 2022 |
![]() |
---|
Live Score Bali United vs PSM Makassar Hari Ini Update Hasil Liga 1 Indonesia 2022 |
![]() |
---|
Daftar Susunan Pemain PSM Makassar vs Bali United Hari Ini Lengkap Prediksi Starting Line Up |
![]() |
---|