Liga Champions
Prediksi Susunan Pemain Inter Milan vs Bayern Munich, Simone Inzaghi Tak Bisa Turunkan Romelu Lukaku
Romelu Lukaku dilaporkan telah kembali ke Belgia untuk perawatan lebih lanjut setelah mengalami cedera paha.
Sedangkan dilini belakang, Simone Inzaghi harus mencari formula baru untuk meredam kecepatan para pemain Bayern Munich.
Sementara itu Bayern Munich yang dilatih oleh Julian Nagelsmann mempunyai Sadio Mane dilini depan.
Tentu Sadio Mane yang berposisi sebagai false nine akan ditopang oleh Kingsley Coman dan Leroy Sane.
Untuk dilini tengah ada Joshua Kimmich sebagai komandan dan lini belakang ada duet Dayot Upamecano dan Matthijs de Light.
• Skuad Inter Milan Untuk Liga Champions 2022/2023, Simone Inzaghi Coret Satu Pemain Belakang

Prediksi Susunan Pemain Inter Milan vs Bayern Munich
Inter Milan [3-5-2] : Samir Handanović (GK); Milan Škriniar, Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; D. Dumfries, N. Barella, M. Brozović, H. Çalhanoğlu, M. Darmian; Lautaro Martínez, Joaquín Correa.
Pelatih : Simone Inzaghi
Bayern München [4-2-3-1] : Manuel Neuer (GK); Benjamin Pavard, Dayot Upamecano, Matthijs de Ligt, Alphonso Davies; Joshua Kimmich, Marcel Sabitzer; Kingsley Coman, Jamal Musiala, Leroy Sané; Sadio Mané
Pelatih : Julian Nagelsmann.
Link Streaming Liga Champions 2022/2023
Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News