Liga Inggris
Susunan Pemain Manchester United vs Leicester City Liga Inggris Malam Ini, Ronaldo Main Awal
Pelatih Manchester United Erik ten Hag diprediksi menerapkan strategi 4-3-3. Posisi penjaga gawang akan dipercayakan kepada David De Gea.
Penulis: Ridhoino Kristo Sebastianus Melano | Editor: Ridhoino Kristo Sebastianus Melano
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Susunan Pemain Manchester United vs Leicester City Liga Inggris malam ini.
Pelatih Manchester United Erik ten Hag diprediksi menerapkan strategi 4-3-3.
Posisi penjaga gawang akan dipercayakan kepada David De Gea.
Lalu lini belakang Manchester United di antaranya Diogo Dalot, Raphaël Varane, Lisandro Martínez dan Luke Shaw.
Kemudian lini tengah diantaranya Bruno Fernandes, Casemiro dan Fred.
Menjadi andalan lini depan diantaranya Jadon Sancho, Cristiano Ronaldo dan Marcus.
• Klasemen Liga Inggris 2022/2023 Pra Jam Tayang Liecester vs Man Utd , Skuad Erik Ten Hag Bisa Top 5
Sementara pelatih Leicester City Brendan Rodgers diprediksi menerapkan strategi 4-3-3.
Kiper akan dipercayakan kepada Danny Ward.
Lalu lini belakang diantaranya Timothy Castagne, Daniel Amartey, Jonny Evans dan James Justin.
Selanjutnya lini tengah diantaranya Wilfried Ndidi, Youri Tielemans dan James Maddison.
Terakhir lini depan diantaranya Harvey Barnes, Ayoze Perez dan Jamie Vardy.
Head to Head
02/04/22: Manchester United 1-1 Leicester City
16/10/21: Leicester City 4-2 Manchester United
Susunan Pemain
Manchester United
Leicester City
Liga Inggris
Ronaldo
Man United
Man Utd
EPL
BOLA Malam Ini
Cody Gapko Yang Bergabung Dengan Liverpool Mendapat Pujian Dari Mantan Bintang Timnas Belanda |
![]() |
---|
Selangkah Lagi Manchester United Dapat Penyerang Baru Asal Belanda Yang Bermain Untuk Club Turki |
![]() |
---|
Rio Fedinand Sarankan Harry Maguire Sadar Diri dan Segera Pindah Dari Manchester United |
![]() |
---|
Live Skor Hasil Manchester City vs Liverpool Piala Liga Inggris 2022-2022, Simak Aksi Erling Haaland |
![]() |
---|
Cek Hasil Pertandingan Liga Inggris Malam ini! Dari Manchester City Hingga Arsenal Mulai Sekarang |
![]() |
---|