Kemudahan Perbankan di Neo Bank Semakin Menarik Serba Free, Bisa Membayar Pula

Fitur unggulannya adalah kemudahan dalam setiap transaksi, transfer beda bank gratis serta fitur belanja dan bayar-bayar yang sangat lengkap

Penulis: Madrosid | Editor: Madrosid
Kolase / Tribunpontianak.co.id / sid / bnc
Neo bank dengan fitur cuan yang menguntungkan 

Cara Verifikasi Wajah

- Proses verifikasi wajah dalam pendaftaran akan berlangsung selama dua kali.

- Supaya verifikasi wajah tidak gagal pastikan seluruh wajah masuk dalam kotak verifikasi.

- Ikuti intruksi yang muncul pada notifikasi.

- Janga bergerak, jika ada perintah berkedip ikuti hingga berwarna hijau dan ada tanda ceklist.

Cara Membuat Sandi 

Usai mendaftar di aplikasi, langkah selanjutnya ialah membuat kata sandi yang aman. 

1. Setelah berhasil mendaftar, kamu akan diminta untuk membuat kata sandi yang baru.

2. Masukkan kata sandi yang aman dan pastikan untuk menyertakan kombinasi antara huruf kecil, huruf kapital, serta numerik dan alphabet unik seperti (#, @, $, dan yang lain). Tujuannya, agar kata sandi aman dan tidak mudah tertebak oleh para hacker. 

3. Tulis ulang kata sandi yang sudah dibuat untuk konfirmasi. 

4. Tunggu sesaat kemudian setujui persyaratan yang ada. Tentunya setelah membaca dengan teliti. Perubahan kata sandi pun sudah selesai. 

Berikut Fitur Bank Neo di Apk Neo Bank

- Bebas Biaya Transfer

Transfer kemanapun gratis, ngga usah khawatir soal biaya transfer. Kamu bisa simpan biaya transfer untuk nabung atau keperluanmu lainnya

- Fitur lengkap untuk semua keperluan

Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved