Liga Italia

Hasil Akhir Skor Lazio Vs AC Milan Tadi Malam, Milan Comeback Tambahan Waktu Jaga Peluang Scudetto

Milan kembali kepuncak klasemen dengan raihan 74 angka dari 34 pertandingan dan unggul 2 poin dari Inter di posisi kedua dengan 72 poin.

Editor: Syahroni
Twitter @acmilan
AC Milan Jaga Tren Positif Peluang Raih Scudetto 2022! 

Leao kembali mendapat kans pada menit ke-32.

Mendapat ruang tembak di luar kotak penalti, penyerang asal Portugal itu melakukan sepakan kaki kanan yang masih mengarah tepat ke pelukan kiper Lazio, Thomas Strakosha.

Paruh pertama pun ditutup dengan skor 1-0 untuk keunggulan Lazio.

Berikut susunan pemain Lazio vs AC Milan:

Lazio (4-3-3): 1-Thomas Strakosha; 29-Manuel Lazzari, 4-Patric, 33-Francesco Acerbi, 26-Stefan Radu; 21-Sergej Milinkovic-Savic, 6-Lucas Leiva, 10-Luis Alberto; 7-Felipe Anderson, 17-Ciro Immobile, 20-Mattia Zaccagni

Pelatih: Maurizio Sarri

AC Milan (4-2-3-1): 16-Mike Maignan; 19-Theo Hernandez, 23-Fikayo Tomori, 20-Pierre Kalulu, 2-Davide Calabria; 79-Franck Kessie, 8-Sandro Tonali; 17-Rafael Leao, 10-Brahim Diaz, 30-Junior Messias; 9-Olivier Giroud

Pelatih: Stefano Pioli

Wasit: Marco Guida

Artikel ini telah tayang di Bola Sport dengan judul, Inter Milan Senyum-senyum, AC Milan Tertinggal 0-1 dari Lazio di Babak I

Sumber: BolaSport.com
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved