Liga Italia

Klasemen Liga Italia Setelah Torino vs AC Milan! Inter Milan Berpeluang Gusur AC Milan dari Puncak

Unggul dua poin dari Inter Milan di posisi runner up dengan koleksi poin 66. Namun, Inter Milan masih menyimpan satu pertandingan.

Editor: Marlen Sitinjak
Twitter @acmilan
Klasemen Liga Italia 2021-2022 setelah AC Milan tidak mampu meraih poin penuh pada pekan ke-32 Liga Italia 2021-2022, di Stadion Olimpico Grande Torino, Senin 11 April 2022 dini hari WIB. 

Torino (3-4-2-1): 1-Etrit Berisha; 13-Ricardo Rodriguez, 3-Bremer, 6-David Zima; 27-Mergim Vojvoda, 10-Sasa Lukic, 28-Samuele Ricci, 17-Wilfried Singo; 14-Josip Brekalo, 4-Tommaso Pobega; 9-Andrea Belotti

Pelatih: Ivan Juric

AC Milan (4-2-3-1): 16-Mike Maignan; 2-Davide Calabria, 20-Pierre Kalulu, 23-Fikayo Tomori, 19-Theo Hernandez; 8-Sandro Tonali, 79-Franck Kessie; 56-Alexis Saelemaelekers, 10-Brahim Diaz, 17-Rafael Leao; 9-Olivier Giroud

Pelatih:Stefano Pioli

Wasit: Daniele Doveri

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved