Liga Europa

Skor Sevilla vs West Ham United Sementara, Bono Buat Tuan Rumah Tak Kehilangan Muka

ebuah sundulan oleh Nikola Vlasic dari jarak yang sangat dekat melesat ke arah tengah gawang, namun...

CRISTINA QUICLER / AFP
Gelandang Sevilla asal Argentina Lucas Ocampos (kiri) bereaksi selama pertandingan sepak bola leg pertama babak 16 besar Liga Eropa UEFA antara Sevilla FC dan West Ham di stadion Ramon Sanchez Pizjuan di Seville pada 10 Maret 2022. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Babak 16 besar Liga Europa yang mempertemukan Sevilla vs West Ham United berlangsung sengit.

Kedua tim tampak bermain dengan berhati-hati dan sesekali membahayakan gawang lawan.

Seperti pada menit ke-4, pemain Sevilla Jesus Corona melepaskan umpan silangnya.

Munir El Haddadi menyambut bola dan menyundulnya ke arah gawang namun bola berakhir melenceng tipis dari tiang kiri gawang.

Bola keluar lapangan dan menjadi tendangan gawang bagi West Ham.

Kemudian dimenit ke-11, West Ham United mempunyai peluang emas untuk unggul terlebih dahulu.

Daftar Tim Lolos Perempat Final Liga Malam Jumat atau Liga Eropa 2022

Sebuah sundulan oleh Nikola Vlasic dari jarak yang sangat dekat melesat ke arah tengah gawang, namun tidak berhasil melewati Bono, yang berhasil lakukan sebuah penyelamatan briliant.

Hingga berita ini diturunkan, Sevilla vs West Ham masih 0-0 hingga menit ke-26.

Susunan Pemain Sevilla vs West Ham

Sevilla [4-2-3-1] : Bono (GK); Jesús Navas, Jules Koundé, Nemanja Gudelj, Marcos Acuña; Óliver Torres, Joan Jordán; Jesús Corona, Munir El Haddadi, Lucas Ocampos; Youssef En-Nesyri

Pelatih : Julen Lopetegui

West Ham United [4-3-3] : Alphonse Aréola (GK); Ben Johnson, Craig Dawson, Kurt Zouma, Aaron Cresswell; Tomáš Souček, Declan Rice, Manuel Lanzini; Nikola Vlašić, Michail Antonio, Pablo Fornals

Pelatih : David Moyes

Prediksi 8 Tim Lolos Perempat Final Liga Eropa 2022

Laga Terakhir Sevilla

18/02/2022: Sevilla 3-1 Dinamo Zagreb (Liga Europa)

20/02/2022: Espanyol 1-1 Sevilla (Liga Spanyol)

25/02/2022: Dinamo Zagreb 1-0 Sevilla (Liga Europa)

27/02/2022: Sevilla 2-1 Real Betis (Liga Spanyol)

05/03/2022: Alaves 0-0 Sevilla (Liga Spanyol)

Laga Terakhir West Ham

13/02/2022: Leicester 2-2 West Ham (Liga Inggris)

19/02/2022: West Ham 1-1 Newcastle (Liga Inggris)

27/02/2022: West Ham 1-0 Wolverhampton (Liga Inggris)

03/03/2022: Southampton 3-1 West Ham (Piala FA)

06/03/2022: Liverpool 1-0 West Ham (Liga Inggris)

Jadwal Liga Europa musim 2021/2022

Babak Gugur

17 dan 24 Februari 2022: Play-off babak sistem gugur

10 dan 17 Maret 2022: Babak 16 besar

7 dan 14 April 2022: Perempat final

28 April dan 5 Mei 2022: Semifinal

18 Mei 2022: Final

Live Streaming dan Live Score Liga Europa 2021-2022

[Live SCTV Sports]

[Live Video]

[Live Score]

[Hasil Akhir]

[Top Skor]

Disclaimer:

- Jadwal Live Streaming sewaktu-waktu bisa berubah.

- Link Live streaming hanya informasi untuk pembaca.

- Tribunpontianak.co.id tidak bertanggung jawab terhadap kualitas siaran. (*)

[Update Hasil Lengkap Liga Europa]

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved