53 Persen Pasien Omicron dengan Gejala Sakit Tenggorokan, Simak Cara Praktis Mengatasinya
Sebagian besar pasien positif Covid-19 yang terpapar Omicron memiliki gejala Sakit Tenggorokan berdasarkan hasil penelitina.
Editor:
Rizky Zulham
COLLANGES / BSIP / BSIP VIA AFP
Ilustrasi - 53 Persen Pasien Omicron dengan Gejala Sakit Tenggorokan, Simak Cara Praktis Mengatasinya.
Saat sakit tenggorokan, termasuk ketika Covid-19, nafsu makan biasanya juga menurun drastis. Namun, jangan sampai kita kekurangan nutrisi dari makanan yang kita konsumsi.
Dengan menjaga asupan bergizi lengkap dan seimbang, daya tahan tubuh bisa lebih kuat dan proses pemulihan sakit bisa berjalan lebih cepat.
(*)