AFF Cup
Cetak Gol Cepat, Chanathip Songkrasin Melesat Dijajaran Top Skor Piala AFF 2020
Atas gol ini, Chanathip pun mencatatkan namanya dalam jajaran top skor Piala AFF.
Editor:
Chris Hamonangan Pery Pardede
Roslan RAHMAN / AFP
Pemain Thailand Chanathip Songkrasin melakukan selebrasi dengan rekan setimnya Thanawat Suengchitthawon setelah mencetak gol pada pertandingan leg pertama semifinal sepak bola Piala Suzuki AFF 2020 antara Vietnam dan Thailand di Stadion Nasional Singapura pada 23 Desember 2021.
Thailand [4-3-2-1] : Siwarak Tedsungnoen (GK); Tristan Do, Philip Roller, Kritsada Kaman, Weerathep Pomphan; Bordin Phala, Phitiwat Sukjitthammakul, Elias Dolah; Supachok Sarachart, Chanathip Songkrasin; Teerasil Dangda
Pelatih : Alexandre Polking
Daftar Top Skor Sementara Piala AFF Tahun 2020
1. Muhd Safawi Rasid, 4 gol
2. Bienve Maranon, 4 gol
3. Teerasil Dangda, 4 gol
4. Irfan Jaya, 3 gol
5. Chanathip Songkrasin, 3 gol
Link Streaming Piala AFF 2020
[Update informasi AFF Cup 2021 klik di sini]