Warga Tak Gunakan Masker Diingatkan Polisi
Selamet menambahkan warga tetap disiplin untuk mematuhi protokol kesehatan covid-19, jika berpergian masker jangan lupa untuk dipakai demi keselamatan
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, LANDAK - Personil Polsek Menjalin terus meningkatkan operasi yustisi di depan Mako Polsek Menjalin, Jumat 3 Desember 2021.
Kegiatan ini akan rutin kami lakukan sampai Covid-19 berkahir 'Ucap Bripka Selamet kepada masyarakat yang tidak menggunakan masker pada saat diberhentikan sepeda motornya.
Selamet menambahkan warga tetap disiplin untuk mematuhi protokol kesehatan covid-19, jika berpergian masker jangan lupa untuk dipakai demi keselamatan kita bersama.
• Polisi Lakukan Penyemprotan Desinfektan Di Kantor
Kita berharap Covid-19 cepat berkahir di Kecamatan Menjalin Kabupaten Landak bisa pulih seperti sedia kala.
Pesan Selamet Protokol kesehatan covid-19 tetap dipatuhi oleh masyarakat dimana pun berada " pungkasnya. (*)
(Simak berita terbaru dari Polda Kalbar)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/humas-polres-landak-1203-mnjalin.jpg)