Liga Champions
LIGA CHAMPIONS SCTV Jadwal Perempat Final UCL 2021 Liverpool Madrid PSG Munchen Chelsea MC Porto
Seminggu kemudian dari tepatnya tanggal 14-15 April 2021 dimainkan leg kedua perempat final.
- Manchester City vs Borussia Dortmund
- Porto vs Chelsea
- Bayern Munchen vs PSG
- Liverpool vs Real Madrid
Daftar top skor sementara Liga Champions
10 gol : Erling Haaland (Borussia Dortmund).
6 gol : Marcus Rashford (Manchester United), Alvaro Morata (Juventus), Neymar (PSG), Olivier Giroud (Chelsea), Kylian Mbappe (PSG), Youssef Em-Nesyri (Sevilla).
5 gol : Lionel Messi (Barcelona), Robert Lewandowski (Bayern), Karim Benzema (Real Madrid), Alassane Plea (Gladbach), Ciro Immobile (Lazio), Alassane Plea (Gladbach), Mohamed Salah (Liverpool), Sergio Oliveira (FC Porto).
4 gol : Cristiano Ronaldo (Juventus), Diogo Jota (Liverpool), Mergim Bersiha (Salzburg), Romelu Lukaku (Inter), Bruno Fernandes (Man Untied), Ferran Torres (Man City).
Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Arema FC vs PS Tira Persikabo Live Indosiar dan Vidio Piala Menpora 2021
Klub Inggris mendominasi Liga Champions dengan melolos 3 klub.
Sedangkan Jeman 2 klub.
Prancis, Portugal dan Spanyol masing-masing 1 klub pada babak 8 besar Liga Champions ini.
Sehingga duel Inggris sangat mungkin terjadi dari hasil drawing babak 8 besar Liga Champions 2021.
Selain itu duel antar tim Jerman juga bisa terjadi lantaran Jerman meloloskan dua wakil di fase perempat final.
Berikut daftar tim yang lolos 8 besar Liga Eropa dan akan mengikuti undian hari ini:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/real-madrid-vs-liverpool-leg-1.jpg)