Timnas

Jadwal Timnas Indonesia Terbaru | Timnas U19 Vs Bosnia serta Timnas U16 Vs UEA Live Net dan Mola TV

Dua Timnas Indonesia di kelompok umur 16 dan 19 akan sama-sama melakukan uji coba internasional.

Penulis: Muhammad Firdaus | Editor: Muhammad Firdaus
PSSI
ILUSTRASI - Pemain timnas U-19 Indonesia merayakan gol ke gawang Arab Saudi dalam laga yang digelar Jumat (11/9/2020) lalu. 

"Bersyukur juga akan mendapat dua kali uji coba di sana dan saya pikir ini baik buat para pemain untuk dapat mengembangkan permainan” ungkap Bima.

Sebelum bertolak ke UEA, para pemain dan jajaran ofisial Timnas U-16 akan menjalani swab test sebagai bagian dari protokol kesehatan yang harus dilaksanakan sebelum meninggalkan Tanah Air.

Timnas akan bertolak ke UEA pada Senin, 19 Oktober 2020 petang.

Setelah melakoni dua laga uji coba pada 21 dan 24 Oktober, tim akan kembali ke Indonesia pada tanggal 25 Oktober 2020

Pemain kemudian melanjutkan pemusatan latihan di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang hingga 8 November 2020.

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved