Belajar dari Rumah
Soal & Jawaban TVRI Senin 27 Juli 2020 Kelas 4-6 SD Tugas Belajar TVRI Materi Perbandingan dan Skala
Pada artikel ini akan disampaikan mengenai soal dan jawaban bagi pelajar SD Kelas 4-6. Siswa SD kelas 4-6 akan belajar materi Perbandingan dan Skala.
Editor:
Syahroni
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ENDRO
Ilustrasi belajar di rumah tvri/Soal & Jawaban TVRI Senin 27 Juli 2020 Kelas 4-6 SD Tugas Belajar TVRI Materi Perbandingan dan Skala.
= 10 : 2
= 5
= 5 x 32
= 160 masker
Jadi masker yang dapat dibuat ibu berjumlah 160 masker
2. Sebuah mobil membutuhkan 3 liter bensin untuk perjalanan sejauh 48 km.
Berapa liter bensin yang dibutuhkan jika mobil itu akan menempuh perjalanan 90 km?
Jawaban:
Diketahui:
- 3 liter = 48 Km
Ditanya: Berapa liter bensin yang dibutuhkan jika mobil itu akan menempuh perjalanan 90 km?
Jawab:
= 48 : 3
= 16 Km
= 90 : 16
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/grafis-endro-tvri-ilustrasi-belajar-di-rumah.jpg)