Corona Masuk Indonesia

Kian Langka di Tengah Wabah Corona, Hand Sanitizer Ternyata Bisa Dibuat dari Tanaman di Sekitar Kita

Menurut Dhanang, carilah tumbuhan yang memiliki aroma spesifik, seperti daun jeruk, serai, lavender, sirih, sedap malam, kamboja, dan yang lainnya.

Editor: Dhita Mutiasari
Istockphoto/Janine Lamontagne
Kian Langka di Tengah Wabah Corona, Hand Sanitizer Ternyata Bisa Dibuat dari Tanaman di Sekitar Kita 

2. Iris tanaman kecil-kecil. Tujuannya untuk memperluas permukaan agar mereka dapat dengan mudah mengeluarkan senyawa bioaktif.

3. Untuk melarutkan senyawa bioaktif dapat menggunakan air. Agar lebih maksimal, gunakan air panas. Letakkan tanaman di dalam wadah air panas, kemudian dikukus. Jangan direbus karena itu akan mengurangi banyak senyawa akibat paparan panas yang tinggi. Lakukan pengukusan selama 15 menit.

4. Saring hasil pengukusan untuk mendapatkan ekstrak murni. 

5. Tanaman tidak bisa bekerja sendiri melawan mikrob. Tambahkan alkohol sekitar 30%. Dan jika Anda memiliki trikolasan, tambahkan 1,5-2%. Alkohol dan triklosan berfungsi untuk menyerang mikrob agar diding selnya rusak.

6. Tambahkan juga ekstrak lidah buaya sebanyak 10%. Lidah buaya berguna untuk mengentalkan cairan sehingga memudahkan kita untuk mengusap dan meratakannya di tangan. 

Itulah cara-cara yang bisa dilakukan untuk membuat hand sanitizer dari bahan-bahan alami yang mudah ditemukan di sekeliling kita. Selamat mencoba!

Membuat Hand Sanitizer Versi WHO

Semenjak wabah corona merebak di Indonesia, hand sanitizer menjadi satu barang yang dicari.

Melansir dari situs resmi who.int, Organisasi Kesehatan Dunia ( WHO) merekomendasikan formulasi pembuatan handrub.

Handrub merupakan cairan, gel, atau busa yang mengandung alkohol.

Handrub dirancang untuk diaplikasikan pada tangan untuk menonaktifkan mikroorganisme dan atau untuk menekan sementara pertumbuhannya.

Panduan dari WHO terbagi menjadi dua. Berikut informasinya:

1. Panduan untuk produksi lokal

Bahan yang dibutuhkan untuk memproduksi dalam jumlah sedikit.

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved