Liga 2
HASIL AKHIR Persik vs Persiraja Liga 2 - SELAMAT, Persik Kediri Susul Persita Promosi Liga 1
Selamat, Persik berhasil menyusul Persita Tangerang untuk promosi ke Liga 1 musim depan. Persik menang adu penalti dengan skor, 5-4.
Penulis: Muhammad Firdaus | Editor: Muhammad Firdaus
LIGA 2 - Selamat, Persik berhasil menyusul Persita Tangerang untuk promosi ke Liga 1 musim depan.
Persik menang adu penalti atas Persiraja Banda Aceh dengan skor, 5-4.
• KLASEMEN Liga 1 2019 Usai Skor PSIS vs Tira & Jelang Madura Utd vs Bhayangkara - PSIS Samai Persija
Ringkasan adu penalti Persik vs Persiraja:
Persiraja - Defri Rizki: gol, tendangan lambung ke arah kiri, kiper salah membaca arah bola.
Persik - Galih Akbar: gol, hampir mirip dengan tendangan Defri Rizki.
Persiraja - Andri Abu Bakar: gol, bisa di baca dan mampu menepis bola sang penjaga gawang, namun tendangan keras tak mampu di hadang.
Persik - Bayu Okto: gol, tendangan arah kiri tak mampu dibaca kiper lawan.
Persiraja: Tri Rahmat: gagal, tendangan lambung mengenai mistar gawang atas.
Persik - Ibrahim Sanjaya: gol, mampu dibaca kiper, namun terlambat di arah kanan.
Persiraja - Ikhawani Hasanudin: gol, bola di tendang ke tengah namun gagal dibaca kiper.
Persik - Edo Febriansyah: gol, bola lambung di bagi tengah tak mampu dihadang.
Persiraja - Andika Kurniawan: gol, bola menyisir tanah ke kanan terlambat di tepis.
Persik - Obed: gagal, bola ke arah kiri mampu dibaca dengan baik kiper.
Penendang Tambahan:
Hasil Semifinal Liga 2
Persiraja
Persik Vs Persiraja Aceh
Persiraja vs Persik
Final Liga 2 2019
Tribunpontianak.co.id
Promosi Liga 1
Persiraja Banda Aceh
Liga 1
Hasil Akhir
Liga 2
Jadwal Final Liga 2
Meskipun Sebagian Tim Sudah Membubarkan Diri, PT LIB Kembali Jadwalkan Kompetisi Liga 2 |
![]() |
---|
Instruksi Presiden Cari Solusi Pemberhentian Liga 2, Menpora Akan Adakan Pertemuan dengan PSSI |
![]() |
---|
Usai Pertemuan dengan 13 Perwakilan Klub Liga 2, Menpora Buka Suara Terkait Pemberhentian Liga 2 |
![]() |
---|
Soal Liga 2 Diberhentikan, Menpora Masih Tutup Mulut dan Akan Bertemu dengan PSSI di Waktu Dekat |
![]() |
---|
Liga 2 Diberhentikan PSSI, Liga 1 Berjalan Tanpa Degradasi, Bagaimana Nasib Sepak Bola Indonesia ? |
![]() |
---|