K Pop
TERUNGKAP Kontroversi Sebelum Wonho Hengkang dari MONSTA X, Starship Entertainment Beri Penjelasan
Starship Entertainment mengumumkan bahwa Wonho keluar dari MONSTA X sejak hari ini, Kamis (31/10/2019).
Dilansir Koreaboo, sebelum akhirnya keluar dari MONSTA X, Wonho tengah terlibat konflik dengan Jung Da Eun, bintang Allzzang Generation.
Jung Da Eun menuduh Wonho tidak membayar utang sebesar 30 juta Won (Rp 360 juta) dan menuduhnya pernah mencuri saat remaja serta lain sebagainya.

Jung Da Eun Menyebut Wonho Masih Berutang Padanya
Jung Da Eun, wanita yang digosipkan berpacaran dengan Han Seo Hee, baru-baru ini menyindir Wonho di media sosial.
Jung Da Eun mengatakan ia dan Wonho dulunya berteman.
Tapi baru-baru ini, Jung Da Eun mengunggah foto Wonho saat tampil TV di Instagram.
Dalam keterangan foto, Da Eun menulis "Kapan kau akan mengembalikan uangku?"
Ia juga berkomentar, "Menyebalkan melihatnya di TV. Saat aku mendapatkan nomernya, dia menghilang."
Menurut Jung Da Eun, ia belum menerima kembali uang yang pernah dipinjamkannya pada Wonho.
Jung Da Eun akhirnya mengumbar masalah itu ke media sosial karena pesannya tidak direspons.
Wonho
Monsta X
Jung Da Eun
K-Pop
KPop
Korea Selatan
boyband
Dhita Mutiasari
tribunpontianak.co.id
Starship Entertainment
BLACKPINK, Red Velvet dan (G)I-DLE Puncaki Daftar Girl Grup Idol K Pop Terpopuler Agustus 2020 |
![]() |
---|
BTS Umumkan Rilis Film Baru 'Break The Silence: The Movie' Bulan Depan, Simak Jadwal Tayangnya! |
![]() |
---|
SEDANG BERLANGSUNG Konser BTS di SCTV, Indosiar dan Tokopedia Play! Ada Luna Maya dan Ariel NOAH |
![]() |
---|
Cara Nonton BTS di SCTV Malam Ini 20.00-22.00 WIB! ARMY Juga Bisa Tonton Indosiar & Tokopedia Play |
![]() |
---|
Luna Maya, BTS dan Ariel NOAH Satu Panggung! Tonton di SCTV, Indosiar dan Tokopedia Play Rabu Malam |
![]() |
---|